Kamis, 25 April 2024
KPU Provinsi Riau Buka Sayembara Maskot dan Jingle Pemilihan Gubri-Wagubri 2024 | Rangkaian HUT ke-7 Tahun, SMSI Riau Gelar Workshop Publisher Rights Bersama Ketua Dewan Pers | Rangkaian HUT ke-7 Tahun, SMSI Riau Gelar Workshop ''Publisher | Cak Imin Nyatakan Kerja Sama dengan Prabowo di Pemerintahan Berikutnya | Prabowo-Gibran Resmi Ditetapkan Presiden-Wakil Presiden 2024-2029 | Maju Pilgubri, Edy Natar Nasution Daftar di Partai Demokrat Riau
 
Metropolis
Ketua DPRD Riau Kutuk Keras Teror Bom, Himbau Warga Tetap Tenang

Metropolis - - Senin, 14/05/2018 - 16:31:22 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Aksi teror bom bunuh diri yang terjadi di Surabaya dua hari berurut-turut sejak Minggu hingga pagi Senin (13-14/5/2018) dikecam Ketua DPRD Riau, Septina Primawati.

Menurutnya, perbuatan tersebut tidak menggambarkan pri kemanusiaan karena membunuh dan melukai orang tidak bersalah. "Kita mengecam dan mengutuk keras aksi teror terjadi belakangan ini di Indonesia," ujar Septina usai acara sambut Ramadhan di DPRD Riau, Senin (14/5/2018).

Ia mengatakan, walaupun kejadian di Surabaya di rumah ibadah (di tiga gereja-red) dan di Mapolrestabes Surabaya, namun keprihatinan dirasakan masyarakat Indonesia tidak melihat jarak kejadian, sama-sama merasa keprihatinan.

Ia juga mengimbau warga Riau khususnya tetap tenang, dan selalu hari-hati. Jika ada yang mencurigahkan silahkan lapor pada aparat terkait untuk diantisipasi. "Semoga teror ini bisa diantisipasi, dan rakyat aman dan sentosa," pungkasnya. [prt]





 
 
 
Home | Daerah | Nasional | Internasional | Hukrim | Gaya Hidup | Politik | Sport | Pendidikan | Metropolis | Sosial Budaya | Kesehatan | Ekbis
Religi | Kupas Berita |Tokoh | Profil | Opini | Perda | DPRD Kota Pekanbaru | Tanjung Pinang-Kepri | Indeks
Pedoman Media Siber | Kode Etik Internal Perusahaan Pers |Redaksi
Copyright 2012-2021 SULUH RIAU , All Rights Reserved