Senin, 23 September 2024 Memenuhi Syarat, KPU Kampar Tetapkan 4 Pasangan Calon Bupati- Wakil Bupati | KPU Riau Tetapkan 4.827.022 DPT Pilgub 2024 | Penuhi Syarat, KPU Riau Resmi Tetapkan 3 Pasang Calon Pilgubri 2024 | Calon Peserta Pilkada Ditetapkan, Enam Kepala Daerah Kabupaten/Kota Dijabat Pjs, Siapa Saja Mereka? | Ditetapkan KPU, Lima Paslon Wako-Wawako Pekanbaru Sah Maju di Pilwako 2024 | Pj Gubri SF Hariyanto Jadi Inspektur Upacara Peringati HUT ke-67 Provinsi Riau
 
 
☰ Sosial Budaya
Ini Daftar Nama 68 Anggota Paskibraka 2022 Dikukuhkan Presiden Jokowi, Dua dari Riau
Senin, 15 Agustus 2022 - 21:40:59 WIB

SULUHRIAU- Presiden Joko Widodo mengukuhkan 68 pelajar SMA menjadi anggota Pasukan Pengibar Bendara Pusaka (Paskibraka) Tahun 2022.

Upacara pengukuhan tersebut digelar di halaman Istana Merdeka, Jakarta, pada Senin, 15 Agustus 2022.

Presiden kemudian membacakan pernyataan pengukuhan para pelajar tersebut sebagai anggota Paskibraka sekaligus mendoakan kelancaran dalam pelaksanaan tugas.

"Dengan memohon rida Allah Yang Mahakuasa, pada hari ini saya mengukuhkan saudara-saudara sebagai Pasukan Pengibar Bendera Pusaka yang akan bertugas di Istana Merdeka pada tanggal 17 Agustus 2022. Semoga Tuhan Yang Mahakuasa memberikan rahmat dan kemudahan dalam tugas negara,” ucap Presiden.

Selain mengukuhkan anggota Paskibraka, Presiden Jokowi turut mengukuhkan empat calon Komandan Upacara dan satu Perwira Upacara yang nantinya akan bertugas pada saat Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia pada 17 Agustus 2022 mendatang di Istana Merdeka, Jakarta.

Adapun nama-nama anggota Paskibraka dari 34 provinsi yang bertugas pada 17 Agustus 2022 mendatang yaitu:

1. Mohammad Rifat Zayyan (Provinsi Aceh)

2. Rinda Febriola (Provinsi Aceh)

3. Mario Adhiyaksa Sihombing (Provinsi Sumatra Utara)

4. Marfah Ronaito Batubara (Provinsi Sumatra Utara)

5. M. Faiz Assidiki (Provinsi Sumatra Barat)

6. Faiha 'Athahillah (Provinsi Sumatra Barat)

7. Muhammad Farrel Althaf Yudawa (Provinsi Riau)

8. Dhea Sumardi (Provinsi Riau)

9. Ardan Muzaki Yudha Bhaskara (Provinsi Kepulauan Riau)

10. Faradita Dwi Safitri (Provinsi Kepulauan Riau)

11. Jefry Rohmady (Provinsi Jambi)

12. Zikra Anugrah Choiriah (Provinsi Jambi)

13. Muhammad Carlos Aldionsi (Provinsi Sumatra Selatan)

14. Aisyah Ramadhani (Provinsi Sumatra Selatan)

15. Abi Fadilla Ramadhan (Provinsi Bangka Belitung)

16. Chikar Novrya Putri Caesaria (Provinsi Bangka Belitung)

17. Alfath Juan Daniswar (Provinsi Bengkulu)

18. Demanda Berliana Sari (Provinsi Bengkulu)

19. Rendy Rafael Hogan (Provinsi Lampung)

20. Shelin Tan Aprilia (Provinsi Lampung)

21. Muhammad Ikram Aththariq (Provinsi DKI Jakarta)

22. Savina Fasha (Provinsi DKI Jakarta)

23. Bramantya Rizky Wiratama (Provinsi Jawa Barat)

24. Nadyna Youtana (Provinsi Jawa Barat)

25. Isra Mashel Arifin (Provinsi Banten)

26. Putri Viona (Provinsi Banten)

27. Muhammad Rajwa Al Farizi (Provinsi Jawa Tengah)

28. I Dewa Ayu Firsty Meita Dewanggi (Provinsi Jawa Tengah)

29. Gerrad Maylano Kisyan Putra (Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta)

30. Ghania Taufiqa Salma Wibowo (Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta)

31. Abimanyu Farrelandhika Kusuma (Provinsi Jawa Timur)

32. Ayumi Putri Sasaki (Provinsi Jawa Timur)

33. I Kadek Kemala Permana Putra (Provinsi Bali)

34. Ni Ketut Pande Suastini (Provinsi Bali)

35. Muhammad Talbiah Taranggana (Provinsi Nusa Tenggara Barat)

36. Melinda Trihapsari (Provinsi Nusa Tenggara Barat)

37. Kevin Tino (Provinsi Nusa Tenggara Timur)

38. Keren Hapukh Dana Fanggidae (Provinsi Nusa Tenggara Timur)

39. Hizkia Kevin Manullang (Provinsi Kalimantan Utara)

40. Yaffa Irwaila Farizah (Provinsi Kalimantan Utara)

41. Ghari Baldy Al Ramadhan (Provisi Kalimantan Barat)

42. Anita Rahmawati (Provisi Kalimantan Barat)

43. Rafly Tri Aditama (Provinsi Kalimantan Tengah)

44. Hairunisa Nurtaza Dewantari (Provinsi Kalimantan Tengah)

45. Muhammad Restu Pramudya (Provinsi Kalimantan Selatan)

46. Felicia Hana Wahyudi (Provinsi Kalimantan Selatan)

47. Muhammad Remyza Baihaqy (Provinsi Kalimantan Timur)

48. Fulgentia Marianne (Provinsi Kalimantan Timur)

49. Kurnia Isa Adolfo Onibala (Provinsi Sulawesi Utara)

50. Kenny Feren Kambey (Provinsi Sulawesi Utara)

51. Ariel Derio Permana (Provinsi Sulawesi Barat)

52. Dhara Banjarani (Provinsi Sulawesi Barat)

53. Yusril Mahendrata Sofyan (Provinsi Sulawesi Tengah)

54. Faine Amanda Dwi Vania (Provinsi Sulawesi Tengah)

55. Arnold Steven Sinaga (Provinsi Sulawesi Tenggara)

56. Divani Alifia Siswanto (Provinsi Sulawesi Tenggara)

57. Muhammad Azwar (Provinsi Sulawesi Selatan)

58. Bintang (Provinsi Sulawesi Selatan)

59. Mohamad Ziad Lahay (Provinsi Gorontalo)

60. Ade Jullistry Damopolii (Provinsi Gorontalo)

61. Aldy Hadparo Tualeka (Provinsi Maluku)

62. Maria Stella Sainyakit (Provinsi Maluku)

63. Muhammad Assyaibani Abusama (Provinsi Maluku Utara)

64. Aiswa Djien Pandey (Provinsi Maluku Utara)

65. Abdul Rohman Rumagesan (Provinsi Papua Barat)

66. Carrolaen Domenique Cordias Dimara (Provinsi Papua Barat)

67. James Valentino Yoku (Provinsi Papua)

68. Svetlana Giovanny Tukayo (Provinsi Papua)

Sementara itu, keempat calon Komandan Upacara yang turut mengikuti pengukuhan kali ini adalah:

1. Kombes Pol. Hari Purnomo, S.I.K., S.H. (Kasubditkomsatpam/Polsus Ditbinpotmas Korbinmas Baharkam Polri);

2. Kolonel Pnb. Agni Prayogo (Danwing 4 Lanud ATS);

3. Kolonel Laut (P) Andike Sry Mutia, S.Sos (Dan Pusdikpel Kodiklatal);

4. Kolonel Inf. Donny Pramono, S.E. (Dangrup-3/Sandhi Yudha Kopassus).

Sedangkan calon Perwira Upacara yang juga turut serta adalah Brigjen TNI Novi Helmy Prasetya, S.I.P., M.I.P (Kepala Staf Garnisun Tetap I/Jakarta).

Sumber: Okezone.com
Editor: Khairul





 
Berita Lainnya :
  • Memenuhi Syarat, KPU Kampar Tetapkan 4 Pasangan Calon Bupati- Wakil Bupati
  • KPU Riau Tetapkan 4.827.022 DPT Pilgub 2024
  • Penuhi Syarat, KPU Riau Resmi Tetapkan 3 Pasang Calon Pilgubri 2024
  • Calon Peserta Pilkada Ditetapkan, Enam Kepala Daerah Kabupaten/Kota Dijabat Pjs, Siapa Saja Mereka?
  • Ditetapkan KPU, Lima Paslon Wako-Wawako Pekanbaru Sah Maju di Pilwako 2024
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Memenuhi Syarat, KPU Kampar Tetapkan 4 Pasangan Calon Bupati- Wakil Bupati
    02 KPU Riau Tetapkan 4.827.022 DPT Pilgub 2024
    03 Penuhi Syarat, KPU Riau Resmi Tetapkan 3 Pasang Calon Pilgubri 2024
    04 Calon Peserta Pilkada Ditetapkan, Enam Kepala Daerah Kabupaten/Kota Dijabat Pjs, Siapa Saja Mereka?
    05 Ditetapkan KPU, Lima Paslon Wako-Wawako Pekanbaru Sah Maju di Pilwako 2024
    06 Jelang Masa Akhir Tahapan Pemilu 2024, KPU Riau Gelar FGD Penyusunan Laporan Evaluasi
    07 Pastikan Keamanan Penetapan Paslon Bupati-Wabup, Kapolres Kampar Cek Kesiapan di KPU
    08 Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024
    09 Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne
    10 Sebanyak 24 Pemilik Sasana Tinju di Kota Pekanbaru Dukung Edy-Bibra
    11 Sadis, Pelaku Sekap Gadis Penjual Goreng dengan Mulut Tertutup Dibawa ke Atas Bukit, Diperkosa dan Dikubur
    12 Dimangsa, Kepala Kakek 68 Tahun di Rohil Ditemukan Dalam Perut Buaya
    13 Kapolda Apresiasi Cipayung Plus Riau Dukung Pilkada Damai-Gembira 2024
    14 Disergap Satnarkoba Polres Kampar, Warga Muara Jalai tidak Berkutik
    15 Bersama Personil TNI, Lapas KLS IIB Pasir Pengaraian Lakukan Perawatan Senjata Api
    16 Gedung Tiga Dinas di Komplek Perkantoran Pemko Pekanbaru Tenayan Raya Terbakar Hebat
    17 Tim Formatur Hasil Kongres II SMSI Rampungkan Penyusunan Kepengurusan Periode 2024-2029
    18 Kapolres Kampar Gelar Coffee Morning dengan KPU-Bawaslu serta Papaslon Bupati- Wakil Bupati Kampar
    19 Solusi Tuntaskan Stunting, Pemrov Riau Jamin Ketersediaan Air Bersih dan Sanitasi yang Baik Bagi Warga
    20 Hafit Syukri: Pasangan Indah Sangat Cocok Pimpin Rohul
    21 KPU Kampar Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan DPT Pilkada Serentak 2024
    22 Hukum Bank ASI Dalam Presfektif Hukum Islam
     
    Redaksi | Indeks Berita
    Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik
    © SuluhRiau.com | Pencerahan Bagi Masyarakat