Minggu, 22 September 2024 Solusi Tuntaskan Stunting, Pemrov Riau Jamin Ketersediaan Air Bersih dan Sanitasi yang Baik Bagi Warga | Sekdaprov Riau SF Hariyanto Resmikan Jembatan Limau Manis di Kampar, Warga Ucapkan Terima Kasih | Pj Gubri Rahman Hadi sampaikan Sejumlah Poin Jadi Fokus Perhatian Pembangunan di Riau | Pemprov Riau Siapkan Hadiah Ratusan Juta Rupiah untuk Pacu Jalur Tepian Narosa Kuansing | Pemprov Riau Terima Penghargaan Paritrana Award 2024 Provinsi Terbaik Coverage Zona Sumatera | Sempena HUT ke-67 Riau, Pemprov Gelar Tabligh Akbar Hadirkan UAS dan Ustazd Das'ad Latief
 
 
☰ Sosial Budaya
Kabar Duka, Jamaah Haji Riau Asal Bengkalis Meninggal Dunia di RS Mina AL Wade
Minggu, 02 Juli 2023 - 19:00:32 WIB
Foto salah seorang jemaah asal Riau yang meninggal dunia saat akan dishalatkan di Mesjid Haram, beberapa waktu lalu.

SULUHRIAU- Berita duka kembali datang dari kota Makkah, salah seorang jemaah haji asal Kabupaten Bengkals  meninggal dunia di di RS Mina Al Wade Arab Saudi.

"Telah berpulang ke Rahmatullah salah seorang jemaah haji atas nama Emod Bin Hasan Narkiwan (64 Th), dengan nomor porsi 400085873, di RS Mina Al Wade  asal Kabupaten Bengkalis, Jemaah \ meninggal pada sabtu pukul18.59 WAS tersebut tergabung dalam kloter BTH - 10,". Demikian disampaikan Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Riau Dr. H. Mahyudin, MA, Minggu (2/7/2023).

"Innalilahiwainnailaihirojiun, saya atas nama pribadi, Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Riau maupun Panitia Penyelenggara Ibadah Haji menyampaikan duka cita yang mendalam atas meninggalnya jemaah haji BTH - 10 atas nama Emod Bin Hasan Narkiwan, Semoga Almarhum Allah ampuni dosa-dosanya, dilapangkan alam kuburnya dan ditempatkan kelak di Jannah-Nya dan keluarga besar yang di tinggalkan tetap diberikan ketabahan, kekuatan dan kesabaran," ujar Kakanwil Kemenag Riau.

Berdasarkan data dari Ketua Kloter BTH - 10 Zul Azmi, jemaah yang meninggal ini berangkat bersama istri. Beliau tinggal di Jl. Dusun 1 Sei Yap Tengah RT/RW 04/02  Pangkalan Nyirih Rupat Bengkalis.

"Beliau meninggal setelah pelaksanaan Armuzna di RS Mina Al Wade Madinah. Beliau berangkat bersama istri tergabung dalam rombongan 5 Regu 19 Kloter 10. Hasil diagnosa dokter beliau mengalami Acute Lung Oedema dan Low intake. Jenazah beliau saat ini dalam pengurusan oleh petugas kloter,"terang Mahyudin.

Sementara itu kondisi jemaah haji BTH - 10 berada dalam keadaan sehat, hanya beberapa orang yang dirujuk ke rumah sakit.

"Jemaah BtH - 10 saat ini dalam persiapan melaksanakan tawaf ifadhah dan sa'i, jemaah sedang diberikan edukasi tentang tata cara dan waktu pelaksanaannya,". Tutul Zul Azmi

Saat ini aktifitas jamaah sekembalinya ke Kota makkah dari mina, melaksanakan Thawaf ifadhah, dan bersiap siap untuk kepulangan ke Tanah air. setelah nanti hari saat hendak ke jeddah atau Madinah terlebih dahulu melaksanakan thwaf wada'.

Hingga berita ini diturunkan sudah lima orang jemaah haji Riau meninggal di Makkah.

- Subani Firdaus Samad Thaha No. Porsi 0400084499 Asal Kota Pekanbaru tergabung dalam BTH - 08

- Yeni Artati binti Raja Yoesoef (63 Th) No. Porsi 400084210 Berasal dari Kabupaten Kuantan Singingi tergabung dalam BTH - 13

- Sholeh Bin Tarwan Abdullah No. Porsi 400067258 Berasal dari Kabupaten Siak tergabung dalam BTH - 15

- Asmimar binti Ruslan Majid (74 Th) Berasal dari Kota Dumai tergabung dalam BTH - 13

- Emod Bin Hasan Narkiwan (64 Th), dengan nomor porsi 400085873 asal Bengkalis tergabung dalam BTH - 10. (mcr)




 
Berita Lainnya :
  • Jelang Masa Akhir Tahapan Pemilu 2024, KPU Riau Gelar FGD Penyusunan Laporan Evaluasi
  • Pastikan Keamanan Penetapan Paslon Bupati-Wabup, Kapolres Kampar Cek Kesiapan di KPU
  • Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024
  • Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne
  • Sebanyak 24 Pemilik Sasana Tinju di Kota Pekanbaru Dukung Edy-Bibra
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Jelang Masa Akhir Tahapan Pemilu 2024, KPU Riau Gelar FGD Penyusunan Laporan Evaluasi
    02 Pastikan Keamanan Penetapan Paslon Bupati-Wabup, Kapolres Kampar Cek Kesiapan di KPU
    03 Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024
    04 Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne
    05 Sebanyak 24 Pemilik Sasana Tinju di Kota Pekanbaru Dukung Edy-Bibra
    06 Sadis, Pelaku Sekap Gadis Penjual Goreng dengan Mulut Tertutup Dibawa ke Atas Bukit, Diperkosa dan Dikubur
    07 Dimangsa, Kepala Kakek 68 Tahun di Rohil Ditemukan Dalam Perut Buaya
    08 Kapolda Apresiasi Cipayung Plus Riau Dukung Pilkada Damai-Gembira 2024
    09 Disergap Satnarkoba Polres Kampar, Warga Muara Jalai tidak Berkutik
    10 Bersama Personil TNI, Lapas KLS IIB Pasir Pengaraian Lakukan Perawatan Senjata Api
    11 Gedung Tiga Dinas di Komplek Perkantoran Pemko Pekanbaru Tenayan Raya Terbakar Hebat
    12 Tim Formatur Hasil Kongres II SMSI Rampungkan Penyusunan Kepengurusan Periode 2024-2029
    13 Kapolres Kampar Gelar Coffee Morning dengan KPU-Bawaslu serta Papaslon Bupati- Wakil Bupati Kampar
    14 Solusi Tuntaskan Stunting, Pemrov Riau Jamin Ketersediaan Air Bersih dan Sanitasi yang Baik Bagi Warga
    15 Hafit Syukri: Pasangan Indah Sangat Cocok Pimpin Rohul
    16 KPU Kampar Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan DPT Pilkada Serentak 2024
    17 Hukum Bank ASI Dalam Presfektif Hukum Islam
    18 11 Hari Pelarian, Pelaku Pembunuhan Gadis Penjual Goreng Akhirnya Ditangkap dan Digelandang Polisi
    19 KPU Kampar Gelar Rakor Persiapan Tahapan Kampanye dan Dana Kampanye Pilkada 2024
    20 DPRD Riau Periode 2024-2025 Bentuk 8 Fraksi, PPP dan PAN Bergabung
    21 HPN Tahun 2025 Ditetapkan di Provinsi Riau
    22 FKUB Pekanbaru Sambut Hangat Silaturrahmi Bapaslon Wako-Wawako IDAMAN
     
    Redaksi | Indeks Berita
    Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik
    © SuluhRiau.com | Pencerahan Bagi Masyarakat