Sabtu, 21 September 2024 Pj Gubernur Riau Audiensi Tim Kementerian dan Lembaga Kemenko Marves RI | Pj Gubri Perbaiki Sejumlah Ruas Jalan di Pekanbaru, Pj Wako dan Tokoh Masyarakat Ucapkan Terima Kasih | Pj Gubernur Riau Tinjau Empat Ruas Jalan di Kota Pekanbaru | Pj Gubernur Riau Serahkan SK kepada 173 PPPK Guru di Rohil | Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024 | Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne
 
Sempena Milad ke 52, Wahid Luncurkan Buku “Memilih Takdir”


Sosial Budaya | Rabu 12 Juni 2024, 06:32 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Walau sudah tidak lagi menjadi seorang wartawan, tidak menyurutkan hobinya untuk menulis.Di tengah kesibukan sebagai Kepala Subb Bagian (Subbag) Tata Usaha Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Pekanbaru, Bang Wahid begitu panggilannya di kalangan wartawan, masih terus berkarya menulis opini di media cetak dan online. Hari ini tanggal 12 Juni 2024 Sempena miladnya yang Ke 52 tahun, kumpulan tulisan itu diluncurkan menjadi sebuah buku degital. “Alhamdulillah, 

Selengkapnya

Proses Putusan MK, KPU Kumpulkan Komisioner Daerah Bahas Pileg Ulang


Sosial Budaya | Selasa 11 Juni 2024, 17:41 WIB

SULUHRIAU- Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI akan mengumpulkan komisioner daerah yang diperintahkan untuk melaksanakan pemungutan suara ulang (PSU) oleh Mahkamah Konstitusi (MK) atas sengketa hasil Pemilu Legislatif 2024.Koordinator Divisi Hukum KPU RI Mochamad Afifuddin mengatakan pembahasan dan koordinasi itu mulai disampaikan, Rabu (12/6/2024)."12 Juni kami mengundang semua KPU yang ada titik PSU untuk menyampaikan arahan tindak lanjut," kata Afif kepada wartawan, Selasa (11/6/2024).Afif

Selengkapnya

Lepas Jalan Sehat HUT ke-7 SMSI, Kadiskominfotiksan Ajak Dorong Pembangunan Provinsi Riau


Sosial Budaya | Minggu 09 Juni 2024, 17:04 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Jalan sehat yang ditaja Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Provinsi Riau di Jalan Sumatera Pekanbaru, Minggu (9/6/2024) pagi terlaksana lancar dan sukses.Jalan sehat bersempena Hari Ulang Tahun (HUT) ke-7 SMSI yang diikuti seluruh pengurus SMSI Riau ini dilepas langsung oleh Pj Gubernur Riau SF Hariyanto diwakili Kepala Dinas Komunikasi Informatika, Statistik dan Persandian (Kadiskominfotiksan) Provinsi Riau Ikhwan Ridwan.Kegiatan jalan sehat yang mulai start di depan

Selengkapnya

Pemerintah Resmi Tetapkan Idul Adha 1445 H/ 2024 M Jatuh 17 Juni


Sosial Budaya | Jumat 07 Juni 2024, 20:52 WIB

SULUHRIAU- Pemerintah resmi menetapkan Hari Raya Idul Adha 10 Zulhijah 1445 Hijriah jatuh pada 17 Juni 2024. Penentuan ini berdasarkan hasil sidang isbat yang berlangsung Jumat (7/6/2024).Pengumuman mengenai keputusan hasil sidang isbat disampaikan oleh Wakil Menteri Agama Saiful Rahmat Dasuki. Hadir dalam sidang isbat itu Imam Besar Masjid Istiqlal Nasaruddin Umar, perwakilan Majelis Ulama Indonesia (MUI), organisasi Islam, Komisi VIII DPR, hingga duta besar negara sahabat."Disepakati bahwa 1

Selengkapnya

Bupati Kuansing Suhardiman Janjikan Bonus Umroh Pemenang LKJ Raja Ali Kelana


Sosial Budaya | Jumat 07 Juni 2024, 19:31 WIB

SULUHRIAU, Kuansing- Tim Ekspedisi Jurnalistik PWI Riau yang terdiri dari puluhan wartawan cetak maupun online se Riau, Jumat (7/6/2024) menginjakan kakinya di bumi Jalur, Kabupaten Kuantan Tengah. Kedatangan mereka terkait ekspedisi jurnalistik dalam rangka peringatan Hari Pers Nasional (HPN) Tingkat Provinsi Riau tahun 2024. Dimana pada tahun ini, Kabupaten Kuantan Singingi menjadi tuan rumah. Rombongan yang dipimpin wartawan senior H Helmi Burman pengurus PWI Pusat bersama Ketua HPN tingkat

Selengkapnya

Penutupan TMMD Ke-120, Kasrem 031/WB Harap Bisa Dirasakan Masyarakat


Sosial Budaya | Jumat 07 Juni 2024, 17:37 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Upacara penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-120 tahun 2024 Kodim 0301/Pekanbaru berlangsung dengan meriah di Lapangan Bola Kaki Damai Putra Jalan Pesisir, Kelurahan Meranti Pandak, Kecamatan Rumbai, Kota Pekanbaru, pada Jum'at (7/6/2024).Kepala staf Korem (Kasrem) 031/WB, Kolonel Kav Eko Nugroho, S.I.P., M.Si., memimpin upacara sebagai Inspektur Upacara.Usai penutupan TMMD ke-120 Kasrem 031/WB, Kolonel Kav Eko Nugroho menyampaikan terima kasih kepada

Selengkapnya

Ayo Ikuti..Jalan Sehat Bertabur Hadiah Bersama SMSI Riau


Sosial Budaya | Jumat 07 Juni 2024, 13:15 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru - Bersempena perayaaan Hari Ulang Tahun (HUT)  Ke 7, Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Riau akan menggelar jalan sehat bertabur hadiah di area Car Free Day (CFD) Minggu (9/6/2024).Plt Ketua SMSI Riau, Luna Agustin mengatakan, jalan Sehat Bersama SMSI ini akan buka oleh Kepala Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik (Diskominfotik) Provinsi Riau, Ikhwan Ridwan."Insyaallah, jika tidak ada halangan acara Jalan Sehat bersama  SMSI akan di buka secara langsung

Selengkapnya

35 TPS di Riau Diminta PSU, KPU Riau Bersiap Tindaklanjuti Keputusan MK


Sosial Budaya | Jumat 07 Juni 2024, 10:24 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Mahkamah Konstitusi (MK) mengabulkan 35 TPS di Riau agar segera dilakukan pemungutan suara ulang (PSU).Hal itu dibenarkan Komisioner KPU Riau, Nugroho Noto Susanto, Jumat (7/6/2024). 4 dari 8 perkara yang diajukan ke MK dikabulkan permohonannya tersebut adalah perkara 251, perkara 225, perkara 234 dan perkara 247.Sedangkan 4 perkara yang ditolak MK adalah, Permohonan Partai Perindo di Kabupaten Rohil, Permohonan Partai PAN di Kabupaten Rohul, Permohonan Calon anggota DPD

Selengkapnya

KPK Identifikasi 27 Ribu Ha Aktivitas Tambang Ilegal di Riau, Belum Diketahui Perusahaannya


Sosial Budaya | Kamis 06 Juni 2024, 20:41 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan rapat koordinasi (Rakor) dan tinjauan lapangan aksi Strategis Nasional Pencegahan Korupsi (Stranas PK) di Provinsi Riau, Kamis (6/6/2024) di ruang kenanga kantor Gubernur Riau. Rakor ini membahas pelaksanaan aksi kebijakan satu peta. Rapat tersebut dihadiri Penjabat (Pj) Gubernur Riau (Gubri) SF Hariyanto dan diikuti kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemprov Riau terkait.Deputi Pencegahan dan Monitoring KPK sekaligus

Selengkapnya

Kunjungi KPU Kampar, Kapolres Bahas Pelaksanaan Pilkada 2024


Sosial Budaya | Rabu 05 Juni 2024, 17:07 WIB

SULUHRIAU, Kampar, Kapolres Kampar, AKBP Ronald Sumaja hadir langsung dalam kegiatan silaturahmi dengan KPU Kampar dalam agenda pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kampar Tahun 2024, di ruang rapat KPU Kampar, Rabu, (5/6/2024).Dalam kunjungan ini dihadiri oleh Ketua KPU Kampar Andi Putra, Komisioner KPU Kampar Muhibudin Akhmad dan Imelda Saputri, Sekretaris KPU Syafrizal dan para Kasubag jajaran KPU Kampar.Kedatangan Kapolres Kampar disambut langsung oleh Ketua KPU dan para komisioner

Selengkapnya

Ini Lho Sapi Qurban Bantuan Presiden RI untuk Riau Idul Adha Tahun Ini, Berat 853 Kg


Sosial Budaya | Rabu 05 Juni 2024, 16:57 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau telah mendapatkan calon sapi qurban bantuan kemasyarakatan dari Presiden RI Joko Widodo  untuk masyarakat Riau. Berdasarkan data dari Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Riau, sapi qurban bantuan Presiden tersebut jenis Brangus umur 3 tahun seberat 835 Kg. Sapi tersebut milik peternak asal Kota Pekanbaru atas nama Afrizal. "Sapi qurban bantuan kemasyarakatan dari Presiden sudah terpilih. Sapi milik warga Pekanbaru, jenisnya Brangus

Selengkapnya

Resmi, Kasal TNI Muhammad Ali Sandang Gelar Adat Sebagai Datuk Seri Segara Utama Setia Wangsa


Sosial Budaya | Rabu 05 Juni 2024, 12:28 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr H Muhammad Ali SE MM MTr Opsla, resmi menyandang gelar Datuk Seri Segara Utama Setia Wangsa dari Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR), Rabu (5/6/2024). Penganugerahan gelar adat kepada pria berbintang empat tersebut setelah melalui proses pengarakan dan penabalan oleh Ketua Majlis Kerapatan Adat (MKA) LAMR Datuk Seri H Marjohan Yusuf. Kemudian dilanjutkan dengan pemasangan tanjak sebagai tanda kebesaran adat. Kemudian

Selengkapnya

Berhadiah Rp35 Juta, Pacu Jalur Kuantan Singingi Jadi Tema LKJ Raja Ali Kelana 2024


Sosial Budaya | Selasa 04 Juni 2024, 21:28 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru-  Sempena Hari Pers Nasional (HPN) 2024 Tingkat Provinsi Riau, Lomba Karya Jurnalistik (LKJ) Raja Ali Kelana berhadiah total Rp35 juta kembali digelar. Anggota Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Riau diajak turut serta mengikuti lomba lomba jurnalistik tahunann berupa karya tulis dan foto ini. Dijadwalkan rombongan PWI Riau yang akan melakukan ekpedisi atau turun ke lokasi acara ke Kuansing ini 7-8 Juni 2024.Tema lomba tahun ini, adalah Tradisi Pacu Jalur Kuantan

Selengkapnya

19% Wilayah Indonesia Sudah Masuk Musim Kemarau, Termasuk Sebagian Riau


Sosial Budaya | Minggu 02 Juni 2024, 12:19 WIB

SULUHRIAU - Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati mengungkapkan sebanyak 19% wilayah Indonesia dari Zona Musim (ZOM) telah memasuki musim kemarau hingga akhir Mei 2024.Dwikorita mengatakan belum semua wilayah Indonesia telah masuk musim kemarau. “Jadi belum semua. Jadi memang tidak mengherankan bila wilayah seperti Jawa, sebagian besar Jawa Bali Nusa Tenggara Barat Nusa Tenggara Timur itu sudah kering, tapi masih ada wilayah yang lebih luas lagi itu

Selengkapnya

Pimpinan Upacara Harlah Pancasila di Dumai, Presiden Kenakan Pakaian Adat Melayu Riau


Sosial Budaya | Sabtu 01 Juni 2024, 14:39 WIB

SULUHRIAU, Dumai- Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengenakan pakaian adat Melayu Riau lengkap saat menjadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Lahir (Harlah) Pancasila 2024 di Lapangan Garuda Pertamina Hulu Rokan, Kota Dumai, Riau, Sabtu (1/6/2024).Presiden Jokowi mengenakan pakaian adat Melayu Riau berwarna hitam corak keemasan, lengkap dengan tanjak. Baju tersebut juga pernah dikenakannya saat menerima gelar adat oleh LAM Riau pada 2019 lalu.Dalam amanatnya, Presiden Joko Widodo mengatakan

Selengkapnya

Polres Kampar Gelar Upacara Bendera Peringati Hari Lahir Pancasila


Sosial Budaya | Sabtu 01 Juni 2024, 14:16 WIB

SULUHRIAU,  Kampar- Mapolres Kampar melaksanakan Upacara Bendera memperingati Hari Lahir Pancasila, Sabtu (1/6/2024) di Lapangan Mapolres Kampar.Tema Hari Lahir Pancasila tahun ini “ Pancasila Jiwa Pemersatuan Bangsa Menuju Indonesia Emas Tahun 2045".Bertindak selaku Inspektur Upacara Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja SIK, Perwira Upacara Kasat Narkoba AKP Aprinaldi dan Komandan Upacara IPDA jafniPeserta upacara terdiri dari Pejabat Utama Polres Kampar, Para Perwira dan Segenap Personel

Selengkapnya

Menteri ATR/BPN AHY Perdana Serahkan Sertifikat Elektronik di Pekanbaru


Sosial Budaya | Jumat 31 Mei 2024, 20:42 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) melakukan kunjungan kerja di Provinsi Riau pada Jumat-Sabtu, 31 Mei-1 Juni 2024. Ini merupakan kunjungan kerja pertamanya di Pulau Sumatera.Setelah mendampingi Presiden Joko Widodo dalam peresmian jalan tol, AHY melanjutkan kunjungan ke kantor BPN Kota Pekanbaru. Dalam kunjungan ini AHY melakukan peluncuran sekaligus implementasi layanan sertifikat elektronik tanah yang

Selengkapnya

Ijtima Ulama Fatwa MUI: Salam Lintas Agama Bukan Bagian Toleransi


Sosial Budaya | Kamis 30 Mei 2024, 21:46 WIB

SULUHRIAU- Forum Ijtima Ulama Komisi Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) memutuskan mengucapkan salam lintas agama bukan implementasi dari toleransi.Hal ini merupakan hasil dari Ijtima Ulama Komisi Fatwa MUI Se-Indonesia VII yang digelar di Bangka Belitung, Kamis (30/5/2024)."Pengucapan salam dengan cara menyertakan salam berbagai agama bukan merupakan implementasi dari toleransi dan/atau moderasi beragama yang dibenarkan," bunyi salah satu poin keputusan MUI tersebut.MUI menilai pengucapan

Selengkapnya

Kuansing Tuan Rumah HPN Riau, Gelar Lomba Karya Tulis dan Foto Berhadiah Puluhan Juta


Sosial Budaya | Kamis 30 Mei 2024, 07:45 WIB

SULUHRIAU, Kuansing- Kabupaten Kuantan Singingi sudah ditunjuk PWI Riau sebagai tuan rumah pelaksanaan Hari Pers Nasional (HPN) tingkat Provinsi Riau tahun 2024.Saat ini, PWI Riau, PWI Kuansing dan Pemkab Kuansing melalui Dinas Kominfo Kuansing terus mematangkan persiapan pelaksanaan helat akbar bagi kalangan jurnalis itu. Ada beberapa agenda yang akan dilaksanakan bersempena HPN di negeri jalur itu. Misalnya, lomba karya tulis jurnalistik dan lomba foto jurnalistik. Untuk lomba karya tulis

Selengkapnya

Kunker ke Riau, Ini Sasaran yang Dibahas Kompolnas


Sosial Budaya | Rabu 29 Mei 2024, 10:53 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru-  Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) melakukan kunjungan kerja (kerja) di Polda Riau dalam rangka pemantauan persiapan pengamanan Pilkada 2024.Dalam kunjungan kerja tersebut Tim Kompolnas diterima langsung oleh Kapolda Riau Irjen Pol Mohammad Iqbal, S.I.K., M.H.Hadir mewakili Kompolnas, yakni Irjen. Pol. (Purn) Drs. Pudji Hartanto Iskandar, MM dan H. Mohammad Dawam, S.H.I., M.H., selaku anggota. Kemudian, didampingi Kompol Mardonna  Lamtio, S.Pd, M.M., Briptu

Selengkapnya

Ditlantas Polda Riau gelar Kampanye Keselamatan dan FGD Bersama Pengusaha Angkutan Umum


Sosial Budaya | Selasa 28 Mei 2024, 16:49 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Direktorat lalulintas (Ditlantas) Polda Riau menggelar kampanye keselamatan berlalulintas, FGD serta penandatanganan komitmen bersama pengusaha angkutan umum serta stake holder terkait, Selasa, (28/5/2024).Kegiatan ini berlangsung di Ball room hotel Grand Central Kota Pekanbaru provinsi Riau. Kegiatan ini dihadiri oleh para pengusaha angkutan umum di provinsi Riau dan dibuka langsung oleh Kapolda Riau, Irjen Pol. H. Mohammad Iqbal.Dalam sambutannya Kapolda Riau

Selengkapnya

Jurnalis Demo Depan DPR Tolak RUU Penyiaran: Pers Akan Dipreteli


Sosial Budaya | Senin 27 Mei 2024, 15:02 WIB

SULUHRIAU- Sejumlah jurnalis dan pegiat media yang mengatasnamakan 'Koalisi Jurnalis, Pers Mahasiswa dan Organisasi Pro Demokrasi Tolak RUU Penyiaran' menggelar aksi demonstrasi di depan gedung DPR/MPR RI, Jakarta, Senin (27/5/2024).Mereka menolak Revisi Undang-Undang (RUU) tentang Penyiaran. Para jurnalis membawa atribut spanduk dan poster yang berisikan penolakan terhadap RUU Penyiaran.Di antaranya seperti 'Dukung Kebebasan Pers, Tolak Revisi UU Penyiaran', 'RUU Penyiaran Bikin Korupsi Makin

Selengkapnya

40 Anggota Polres Kampar Berprestasi dan Berdedikasi Tinggi, Terima Penghargaan dari Kapolres


Sosial Budaya | Senin 27 Mei 2024, 13:40 WIB

SULUHRIAU, Kampar- Mapolres Kampar melaksanakan upacara pemberian penghargaan kepada Personel Polres Kampar yang Berprestasi serta berdedikasi tinggi. Senin pagi (27/5/2024) di Lapangan Upacara Mapolres Kampar.Bertindak selaku Inspektur upacara adalah Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja SIK, dengan Perwira Upacara AKP Era Maifo dan Komandan Upacara Ipda AldriadiUpacara pemberian penghargaan ini diikuti Pejabat Utama Polres Kampar, Para Perwira, Bintara dan segenap ASN Polres Kampar.Sebanyak 40

Selengkapnya

Info Haji 2024
Satu Jamaah Haji Asal Kampar Kloter 10 Meninggal Dunia


Sosial Budaya | Minggu 26 Mei 2024, 22:37 WIB

SULUHRIAU- Salah seorang Jamaah Haji Kabupaten Kampar yang bergabung dengan kloter 10 atas nama Sibus bin Kanenduasin meninggal dunia di Rumah Sakit King Al Fahd kota Madinah ahad (26/5/2024) pukul 11.30 waktu  Ata Saudi (WAS)  karena sakit.Almarhum merupakan jamaah kabupaten Kampar asal Desa Simalinyang Kecamatan Kampar Kiri Tengah yang bergabung dengan kloter 10 BTH. Kloter 10 Sendiri merupakan gabungan jamaah haji dari Kabupaten Kampar dan Kota Dumai.Jenazah Almarhum akan

Selengkapnya

5.586 Anggota PPS Pilkada Serentak di Riau Resmi Dilantik


Sosial Budaya | Minggu 26 Mei 2024, 21:45 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Sebanyak 5.586 orang anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Pemiihan Bupati dan Wakil Bupati serta Walikota dan Wakil Walikota se Provinsi Riau di 12 kabupaten/kota di Riau dilantik Minggu, (26/5/2024). "Hari ini, 12 KPU Kabupaten/Kota telah melaksanakan Pelantikan PPS Pilkada Serentak Tahun 2024. Sebanyak 5.586 Anggota PPS hasil seleksi secara serentak mengucap sumpah/janji sebagai penyelenggara Pilkada 2024. Semoga PPS yang baru

Selengkapnya

PWI Provinsi Riau Tuan Rumah HPN 2025, Diharapka Lebih Melibatkan Generasi Muda


Sosial Budaya | Kamis 23 Mei 2024, 09:44 WIB

SULUHRIAU- Rapat Pleno PWI Pusat, Rabu (22/5/2024), menetapkan PWI Provinsi Riau sebagai Tuan Rumah Peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 2025. Ketetapan itu kemudian disahkan lewat Surat Keputusan PWI Pusat Nomor 207-PLP/PP-PWI/2024 yang ditandatangani Ketua Umum PWI Pusat, Hendry Ch Bangun dan Sekjen Sayid Iskandarsyah, beberapa jam setelah rapat tersebut.Ketua Umum PWI Pusat, Hendry Ch Bangun mengatakan, dengan adanya surat keputusan tersebut, PWI Provinsi Riau perlu segera  berkoordinasi

Selengkapnya

Hari Ini, Sebanyak 47 Jemaah Haji Serantau Kampar Kiri Tergabung di Kloter 11 BTH Diberangkatkan


Sosial Budaya | Selasa 21 Mei 2024, 10:35 WIB

SULUHRIAU, Kampar- Pj Bupati Kampar, Hambali yang diwakili Camat Kampar Kiri Marjanis, melepas keberangkatan 47 jemaah haji serantau Kampar Kiri yang tergabung melalui kloter 11 BTH.Acara pelepasan berlangsung di Mesjid Al-Mizan Lipatkain, Selasa, (21/5/2024). Pelepasan keberangkatan jamaah haji ini penuh haru bercampur bangga. Dihadiri Ketua MUI, Forkopimcam, ninik mamak, tokoh masyarakat, para keluarga, serta tokoh masyarakat setempat.Pelepasan jemaah haji kali ini merupakan kloter 11 BTH

Selengkapnya

Tahapan dan Jadwal Pilgubri 2024 Diluncurkan, Burung Serindit "Si Radi" dan "Si Rida" Jadi Maskot


Sosial Budaya | Selasa 21 Mei 2024, 06:06 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Riau resmi meluncurkankan tahapan dan jadwal pilgubri 2024 dengan tema "Menyongsong Pilgubri Riau 2024 yang Beradab", Senin (20/5/2024) malam di Anjung Seni Indrus Titin Jalan Jenderal Sudirman Pekanbaru.Dalam kesempatan itu pula KPU memperkenalkan maskot Pemilihan Gubernur Riau 2024  yakni sepasang burung Serindit berbusana Melayu Riau bernama Si Radi dan Si Rida. KPU Riau menjelaskan bahwa maskot Si Radi memiliki makna Demokrasi Riau Adil

Selengkapnya

Maju Pilgubri 2024, Syamsuar Pede Kembali Jadi Gubernur


Sosial Budaya | Senin 20 Mei 2024, 14:41 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Mantan Gubernur Riau Syamsuar menjadi perbincangan hangat setelah tiba-tiba memutuskan maju di Pemilihan Gubernur Riau (Pilgubri) 2024.Mantan Bupati Siak ini percaya diri (Pede) kembali menjadi gubernur.Syamsuar seolah mengecoh banyak pihak termasuk kandidat di internal Golkar, dengan tidak menunjukkan pergerakan apapun di saat kandidat lain sibuk mencitrakan diri.Setelah dipastikan duduk sebagai anggota DPR RI terpilih, pergerakan politik Syamsuar tak terlihat. Ia dinilai

Selengkapnya

Pemotongan Hewan Qurban Idul Adha Tahun Ini Diprediksi Meningkat dari Tahun Lalu


Sosial Budaya | Senin 20 Mei 2024, 14:22 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Pemotongan hewan qurban di Idul Adha 1445 H/ 2024 M diprediksi meningkat hingga 9,82 persen dibanding dari tahun sebelumnya.Berdasarkan data Dinas Peternakan dan Kesehatan (DKP) Provinsi Riau yang dihimpun melalui aplikasi Isikhnas, menggambarkan kenaikan tersebut.  Hal itu disampaikan Kepala DKP Provinsi Riau, Masrul Kasmy kepada saat dikonfirmasi perihal hewan kurban tahun ini, Senin (20/5/2024). "Alhamdulillah tahun ini pemotongan hewan kurban di Provinsi Riau

Selengkapnya

Dihadiri Sekda, Sebanyak 89 Kafilah Asal Natuna Ikuti Pawai Taaruf MTQH ke X Tingkat Provinsi Kepri


Sosial Budaya | Senin 20 Mei 2024, 12:55 WIB

SULUHRIAU, Natuna- Bupati Natuna di Wakili oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Natuna Boy Wijanarko Varianto menghadiri acara Pawai Ta’aruf MTQH Ke X Tingkat Provinsi Kepulauan Riau Kota Batam, yang di gelar di Area Simpang 4 Nagoya Batam.Acara Pawai Ta’aruf dibuka langsung oleh Gubernur Kepulauan Riau didampingi Wakil Gubernur Kepulauan Riau dan seluruh kepala daerah dari Kabupaten/Kota. Acara Pawai Ta’aruf ditandai dengan pelepasan langsung oleh gubernur Ansar Ahmad.Rute pawai 

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024
02 Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne
03 Sebanyak 24 Pemilik Sasana Tinju di Kota Pekanbaru Dukung Edy-Bibra
04 Sadis, Pelaku Sekap Gadis Penjual Goreng dengan Mulut Tertutup Dibawa ke Atas Bukit, Diperkosa dan Dikubur
05 Dimangsa, Kepala Kakek 68 Tahun di Rohil Ditemukan Dalam Perut Buaya
06 Kapolda Apresiasi Cipayung Plus Riau Dukung Pilkada Damai-Gembira 2024
07 Disergap Satnarkoba Polres Kampar, Warga Muara Jalai tidak Berkutik
08 Bersama Personil TNI, Lapas KLS IIB Pasir Pengaraian Lakukan Perawatan Senjata Api
09 Gedung Tiga Dinas di Komplek Perkantoran Pemko Pekanbaru Tenayan Raya Terbakar Hebat
10 Tim Formatur Hasil Kongres II SMSI Rampungkan Penyusunan Kepengurusan Periode 2024-2029
11 Kapolres Kampar Gelar Coffee Morning dengan KPU-Bawaslu serta Papaslon Bupati- Wakil Bupati Kampar
12 Hafit Syukri: Pasangan Indah Sangat Cocok Pimpin Rohul
13 KPU Kampar Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan DPT Pilkada Serentak 2024
14 Hukum Bank ASI Dalam Presfektif Hukum Islam
15 11 Hari Pelarian, Pelaku Pembunuhan Gadis Penjual Goreng Akhirnya Ditangkap dan Digelandang Polisi
16 KPU Kampar Gelar Rakor Persiapan Tahapan Kampanye dan Dana Kampanye Pilkada 2024
17 DPRD Riau Periode 2024-2025 Bentuk 8 Fraksi, PPP dan PAN Bergabung
18 HPN Tahun 2025 Ditetapkan di Provinsi Riau
19 FKUB Pekanbaru Sambut Hangat Silaturrahmi Bapaslon Wako-Wawako IDAMAN
20 KPU Riau Gelar Rakor Persiapan Kampanye dan Pengelolaan Dana Kampanye
21 Digelar di MIN 3, Kasubbag TU Kemenag Buka Lomba Final Tahfizh Al-Qur’an Juz 30 Tingkat MI Se Pekanbaru
22 Diskominfo Natuna Stuban ke Diskominfo Kota Bandung, Sharing untuk Peningkatan Tipe C ke B
 
Redaksi | Indeks Berita
Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik
© SuluhRiau.com | Pencerahan Bagi Masyarakat