Sabtu, 21 September 2024 Pj Gubri Perbaiki Sejumlah Ruas Jalan di Pekanbaru, Pj Wako dan Tokoh Masyarakat Ucapkan Terima Kasih | Pj Gubernur Riau Tinjau Empat Ruas Jalan di Kota Pekanbaru | Pj Gubernur Riau Serahkan SK kepada 173 PPPK Guru di Rohil | Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024 | Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne | Sebanyak 24 Pemilik Sasana Tinju di Kota Pekanbaru Dukung Edy-Bibra
 
Lahan Terbakar, Tim Fire Fighter dan Warga Desa Berjibaku Taklukan Api


Daerah | Jumat 15 April 2016, 09:43 WIB

PULAU PADANG, Suluhriau- Lahan karet milik warga di Desa Mekar Delima, Kecamatan Tasik Putri Puyu, Pulau Padang terbakar.Puluhan warga Desa Mekar Delima bersama tim Fire Fighter PT. Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP) berjibaku memadamkan api di lahan gambut seluas 10 ha sejak Rabu (13/4/2016).Warga desa tampak semangat memadamkan api dengan dibantu 7 personil tim Fire Fighter RAPP Pulau Padang dengan membawa perlengkapan pemadaman 1 unit pompa Mini Striker, 1 Unit Mark III, dan 450 gulung

Selengkapnya

Hanya Diberi Air Tajin dan Roti, Bayi Penderita Gizi Buruk di Inhil Memprihatinkan


Daerah | Jumat 15 April 2016, 07:43 WIB

KATEMAN, Suluhriau- Bayi penderita gizi buruk kembali terjadi. Bayi (4 bulan) dari Desa Sungai Teritip atas nama M Rafi kondisinya memprihatinkan, yang sekarang sedang dirawat di RS Raja Musa, Sungai Guntung, Kecamatan Kateman, Kabupaten Indargiri Hilir.Senin (4/4/16) lalu saat dilakukan pendataan oleh bidan desa, bayi ini hanya seberat 2 kilogram dalam kondisi memprihatinkan, makanya langsung dibawa dan dirawat di RS," ungkap Kelapa Program Gizi UPT Puskesmas Guntung, Kecamatan Kateman,

Selengkapnya

HMI Rohul Kecewa Atas Pemukulan Mahasiswa oleh Protokoler Pemprov Riau


Daerah | Jumat 15 April 2016, 07:14 WIB

PASIRPANGARAIAN, Suluhriau- Ketua HMI Rohul Syukri sangat kecewa insiden pemukulan terhadap mahasiswa UR oleh Protokoler Pemprov Riau di Balai Srindit Kompleks Kediaman Gubernur Riau.Aksi kekerasan terhadap mahasiswa Universitas Riau (UR) terjadi saat pertemuan Rapat Koordinasi Supervisi Pencegahan dan Penindakan Korupsi Terintegrasi oleh KPK dengan seluruh stakeholder kepala daerah se-Riau, Rabu kemarin, menurut Syukri memalukan dan tidak dibenarkan. Seharusnya pihak Pemprov Riau dan keamanan

Selengkapnya

SMPN 1 Rimba Melintag Gelar Khatam Quran Perdana


Daerah | Kamis 14 April 2016, 21:43 WIB

BAGANSIAPIAPI, Suluhriau- SMPN I Rimba Melintang, Kecamatan Rimba Melintang Rojil, menggelar khatam Quran perdana.Acara ini dihadiri Plt Sekda Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) Drs H Surya Arfan MS,i, anggota DPRD Rohil Ucok Muktar,Kepala Kakang Kemenag H Agustiar, Camat Rimbo Melintang serta para majelis guru, turut dalam acara khatam al quraan  Surya dalam sambutannya menyampaikan ucapan selamat kepada SMP Negeri I Rimba Melintang yang sudah menggelar khatam Al quran yang perdana

Selengkapnya

ULP Pelalawan Terima 76 Dokumen Lelang, 5 Paket Telah Ditenderkan di LPSE


Daerah | Kamis 14 April 2016, 10:48 WIB

PANGKALANKERINCI, Suluhriau- Unit Layanan Pengadaan (ULP) Pelalawan sudah menerima 76 dokumen lelang yang akan ditenderkan dari Satuan Kerja Perangkat Pemerintah (SKPD) dinas terkait terhitung sejak pekan kedua Bulan April ini.Dari 76 dokumen lelang yang masuk, ada lima paket yang telah ditenderkan di LPSE. Tiga diantaranya telah mendapatkan pemenang dan tinggal melakukan kontrak di masing-masing SKPD.Demikian disampaikan Kepala ULP Pelalawan, Edy Surya, Kamis (14/4/2016). Bahwa dokumen lelang

Selengkapnya

Program SKPD Harus Menyentuh Masyarakat Banyak


Daerah | Rabu 13 April 2016, 14:48 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau- Pemkab Kepulauan Meranti menyelenggarakan Forum SKPD Kabupaten Kepulauan Meranti  Tahun 2016 di  Ballroom Afifa Sport  Jalan banglas Selatpanjang, Rabu(13/4/2016).Peserta Forum SKPD  berasal dari perwakilan masing-masing SKPD yang ada di Kabupaten Kepulauan Meranti. Turut hadir acara tersebut Wakil Ketua DPRD Muzamil beserta Anggota, Sekda H Iqaruddin, Para Asisten, Staf Ahli, Para Kepala SKPD, Tokoh Masyarakat,Tokoh Pemuda,Para Camat, Lurah dan

Selengkapnya

JMGR Inginkan 13 Ribu Hektar Eks Lahan PT LUM Direstorasi BRG


Daerah | Rabu 13 April 2016, 10:20 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau- Ketua Dewan Majelis Jaringan Masyarakat Gambir Riau (JMGR), Abdul Manan, Selasa (12/4/2016) menginginkan 13 ribu hektar lahan bekas konsensi PT Lestari Unggul Makmur (LUM) masuk dalam restorasi gambut nasional.Menurut dia, bekas lahan konsensi PT LUM masuk kedalam 10 desa di Kecamatan Tebingtinggi Timur."Saya menginginkan lahan tersebut terlebih dahulu direstorasi oleh BRG. Kita masih bertanya-tanya, lahan 1.700 hektar yang direstorasi oleh BRG, ada 62,4 ribu hektar

Selengkapnya

Wartawan Bagansiapiapi Berikan Bantuan pada Roni Pengidap Gizi Buruk


Daerah | Rabu 13 April 2016, 10:08 WIB

BAGANSIAPIAPI, Suluhriau- Rasa simpatik yang di lakukan kawan-kawan wartawan di Bagansiapiapi Kecamatan Bangko, Kabupaten Rokan Hilir (Rohil).Selasa (12/4/2016) para jurnalis mengelar aksi solidaritas untuk mengumpulkan dana membantu Roni pengidap penyakit Gizi Buruk. Hasil dari galangan kawan-kawan wartawan baik media cetak,Online dan TV dari pagi hingga siang berhasil mengumpul uang sebanyak Rp 5.502.500.Bantuan diberikan oleh salah seorang wartawan Bagansiapiapi Sutrisno langsung kepada

Selengkapnya

Pajang Fhoto Bugil di Facebook, Perempuan Ini Gemparkan Warga Meranti


Daerah | Rabu 13 April 2016, 09:13 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau- Perempuan pemilik akun Facebook berinisial V (20) nekat memajang foto bugilnya di Facebook.Tak ayal atas ulah perempuan tersebut gemparkan warga Kecamatan Rangsang Barat, Kabupaten Kepulauan Meranti. Di halaman Facebooknya, V nekat berselfie sambil bugil ternyata sudah memiliki suami. Namun, hingga saat ini wartawan belum berhasil mengkonfirmasi V. Informasi dari warga Desa Bantar, Kecamatan Rangsang Barat, ternyata V dalam kondisi hamil. Ibu empat anak yang tidak

Selengkapnya

Bupati Pelalawan HM Harris Raih Goverment Award dari Majalah Sindo Weekly


Daerah | Rabu 13 April 2016, 07:47 WIB

PANGKALANKERINCI, Suluhriau- Pada acara Goverment Award 2016, Kabupaten Pelalawan terpilih dalam kategori kreativistas peningkatan PAD, dimana penghargaan tersebut diterima langsung oleh HM Harris, Bupati Kabupaten Pelalawan terpilih periode 2016-2021.Dalam rangka HUT keempat Majalah Sindo Weekly, penghargaan Goverment Award diserahkan langsung  Kepala Bappenas Republik Indonesia Sofian Djalil yang digelar di Hotel Grand Sahid Jakarta, Selasa (12/4/2016).Pada pidato sambutannya, Sofian

Selengkapnya

Potensi Sagu Sangat Besar,
"Keunikan Alam Meranti Menjadikannya Prioritas Restorasi"


Daerah | Selasa 12 April 2016, 20:08 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau- Kabupaten Meranti diakui Kepala Badan Restorasi (BRG) RI Nazir Fuad memiliki karakteristik dan keunikan dibandingkan daerah lainnya.Ini terbukti diawal kepemimpinan Presiden Jokowi sangat antusias mengunjungi daerah ini, hal itu pula yang membuat BRG menjadikannya sebagai daerah prioritas, kondisi gambut dan keberhasilan Pemdamelibatkan masyarakat dalam mengantisipasi bencana ekologi lewat perkebunan khususnya Sagu yang mampu memberikan dampak ekonomi besar."Perpres No.

Selengkapnya

"Gaung KB tak Bergema, Padahal Manfaatnya Banyak"


Daerah | Selasa 12 April 2016, 19:54 WIB

BENGKALIS, Suluhriau- Meskipun manfaat mengikuti program Keluarga Berencana (KB) sangat banyak, namun saat ini jika dibandingkan masa orde baru, program ini tidak lagi terlalu bergema.Gaungnya nyaris tak terdengar. Karena itulah Presiden Joko Widodo menginstruksikan agar di seluruh Indonesia direalisasikan Kampung KB.Secara nasional, pencanangan Kampung KB dilakukan Presiden Joko Widodo di Tempat Pelelangan Ikan, Mina Waluya Bondet, Kecamatan Gunung Jati, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, Kamis,

Selengkapnya

Bupati Sebut 4 Kriteria Harus Dimiliki Guru Profesional


Daerah | Selasa 12 April 2016, 19:31 WIB

BENGKALIS, Suluhriau- Bupati Bengkalis Amril Mukminin menjelaskan, guru yang profesional harus memiliki 4 kompetensi. Yaitu kompetensi pedagogik, profesional, kepribadian, dan kompetensi sosial. Keempat kompetensi ini mesti dikembangkan secara berkelanjutan demi peningkatan mutu belajar mengajar, sehingga pada akhirnya akan dihasilkan guru yang bermutu."Sebab, guru yang berkualitas merupakan syarat mutlak hadirnya sistem dan praktik pendidikan yang berkualitas pula. Karenanya, hampir semua

Selengkapnya

Arsip Penting, Manajemen Harus Baik


Daerah | Selasa 12 April 2016, 19:18 WIB

BENGKALIS, Suluhriau- Bupati Bengkalis Amril Mukminin mengatakan,  arsip mempunyai peran penting dalam kelangsungan hidup organisasi, baik di isntitusi pemerintah maupun swasta.Selain sebagai sumber informasi dan pusat ingatan, arsip juga memiliki fungsi penting lainnya seperti bahan atau alat pembuktian (bukti otentik), bahan dasar perencanaan dan pengambilan keputusan, barometer kegiatan organisasi, maupun sebagai bahan informasi kegiatan ilmiah lainnya kata mantan Kepala Desa Muara

Selengkapnya

Tak Kunjung Dicairkan,
Sejumlah Guru Inhil Pertanyakan 1 Bulan Tunjangan Sertifikasi 2014


Daerah | Selasa 12 April 2016, 10:04 WIB

TEMBILAHAN, Suluhriau- Memasuki bulan keempat tahun 2016, satu bulan tunjangan sertifikasi guru 2014 lalu tak kunjung dicairkan.Ini menjadi tanda tanya besar sejumlah guru  di Inhil. Mereka menilai tunjangan sertifikasi guru tersebut disembunyikan, sehingga kebijakan itu terindikasi adanya tunjangan yang dipangkas."Bulan Juni 2014 tidak ada pencairan tunjangan sertifikasi guru, padahal daerah lain cair, hanya di Inhil tidak," kata seorang guru Sertifikasi di wilayah Kabupaten Inhil yang

Selengkapnya

SKPD Inhu Diminta Segera Serahkan RUP


Daerah | Selasa 12 April 2016, 08:49 WIB

RENGAT, Suluhriau- Wakil Bupati Indragiri Hulu Khairizal mengintruksikan kepada SKPD segera menyerahkan Rencana Umum Pengadaan (RUP) terkait dengan program kegiatan tahun 2016."Paling lambat RUP diserahkan pada Rabu, (13/4/2016) besok, demikian ditegaskan Khairizal saat memimpin pelaksanaan Rapat Evaluasi Perkembangan Kemajuan Fisik dan Keuangan Kegiatan Belanja Langsung di Aula Bappeda dan Litbang Inhu, Senin (11/4/16). Berdasarkan Pasal 8 ayat (1) dan Pasal 112 ayat (2), Peraturan Presiden

Selengkapnya

Entry Briefing, Bupati Minta SKPD Berikan Data Rinci pada BPK-RI


Daerah | Senin 11 April 2016, 21:17 WIB

BENGKALIS, Suluhriau- Menindaklanjuti Laporang Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Bengkalis tahun 2015 yang diserahkan Bupati Bengkalis Amril Mukminin, Kamis (31/32016), Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) Perwakilan Riau mulai melakukan pemeriksaan terperinci. Saat ini tim tersebut sudah berada di Bengkalis. Untuk itu dalam rangka audit terperinci tersebut, bertempat di ruang rapat di depan ruang kerja Bupati Bengkalis, Senin (11/4/2016) Entre briefing antara jajaran

Selengkapnya

Jumlah Pengemis di Rohul Makin Merajalela


Daerah | Senin 11 April 2016, 21:11 WIB

PASIRPANGARAIAN, Suluhriau- Jumlah pengemis di Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) setiap hari semakin bertambah banyak. Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disosnakertrans) Rohul mengindikasi pengemis ini dikoordinir oleh oknum dari Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) dan Sumatra utara (Sumut).Pantauan dilapangan, para pengemis bahkan tak segan meminta-minta ke kantor-kantor dinas di lingkungan Pemkab Rohul.Kepala Disosnakertrans Rohul, Herry Islami membenarkannya, jumlah pengemis semakin

Selengkapnya

Bupati Irwan Semangati dan Hibur Siswa SMAN I


Daerah | Senin 11 April 2016, 21:10 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau- Usai  acara perpisahan  Siswa/Siswi XII  SMAN I Tebing Tinggi Selatpanjang, Bupati  Kepulauan  Meranti, Drs H Irwan MSi menghibur dan menyemangati para siswa.Irwan menyanyikan sebuah lagu  dari  Grup Setia Band yang berjudul Asmara dan  suasana sangat meriah sekali di halaman sekolah tersebut, Senin (11/4/2016).Bupati Irwan  mengatakan saya  menghibur  adik – adik  kita ini. Karena untuk memberi 

Selengkapnya

Silaturrahmi dengan Bupati, MUI Sampaikan Program Cetak Ulama Setiap Kampung


Daerah | Senin 11 April 2016, 21:04 WIB

BENGKALIS, Suluhriau- Pengurus Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Bengkalis mengadakan silaturahmi bersama Bupati Bengkalis Amril Mukminin, di Wisma Daerah Sri Mahkota, Senin sore (11/4/2016).            Pengurus MUI yang bertandang ke rumah dinas Bupati Bengkalis ini, adalah, Ketua MUI Bengkalis Amrizal, Wakil Ketua Ali Ambar dan Wakil Sekretaris Ismail. Dalam pertemuan yang penuh nuansa kekeluargaan, menyampaikan berbagai program

Selengkapnya

SK Pengganti Pimpinan DPRD Rohul Sudah Diteken Plt Gubri


Daerah | Senin 11 April 2016, 20:01 WIB

PASIRPANGARAIAN, Suluhriau- DPC Partai Demokrat Kabupaten Rohul sudah menerima Surat Keputusan Plt. Gubri Arsyadjuliandi Rachman terkait Pemberhentian dan Pengangkatan Pengganti Pimpinan DPRD Rohul sisa masa jabatan 2014-2019.Wakil Ketua DPC Partai Demokrat Rohul, Jenewar Efendi, Surat Keputusan Gubernur Riau Nomor: 347/III/2016, tentang Peresmian Pemberhentian Pimpinan dan Pengangkatan Pengganti Pimpinan DPRD Rohul telah diterima Demokrat pada pekan lalu."Kami telah terima Surat Keputusan

Selengkapnya

Acara Perpisahan Siswa/Siswi Kelas XII
Bupati Irwan: Tuntutlah Ilmu dan Teruslah Belajar


Daerah | Senin 11 April 2016, 17:44 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau- Bupati Kepulauan Meranti, Drs H Irwan MSi beserta Istri Hj Nirwana Sari Irwan  menghadiri acara perpisahan  Siswa/Siswi  kelas XII  tahun pelajaran 2015-2016.Bertempat di halaman Sekolah  SMA N I  Jalan Pembangunan  I  Selatpanjang, Senin (11/4/2016).Turut hadir di acara tersebut,Wakil Bupati Kepulauan Meranti  H Said Hasyim, Ketua Komisi C Ardiansyah , Anggota DPRD Kabupaten Meranti Edi Masyhudi dan E Miratna, Kasek SMA N I

Selengkapnya

BNNK Pelalawan Rehab 80 Orang Rawat Inap dan Jalan Pecandu Narkoba


Daerah | Senin 11 April 2016, 14:33 WIB

PANGKALANKERINCI, Suluhriau- Tingginya angka penyalahgunaan narkotika di Indonesia tengah menjadi sorotan publik. Sebab korban dari barang haram ini tidak mengenal usia dan bisa menimpa setiap orang.   Setidaknya, BNN Kabupaten Pelalawan, sudah terima ratusan nama untuk pemeriksaan narkoba, baik kalangan pegawai maupun pelajar di Kabupaten Pelalawan, Riau."Ada sekitar ratusan orang yang mendaftar ke kami, baik pelajar maupun pegawai negeri sipil (PNS)," kata Kepala BNNK Pelalawan,

Selengkapnya

Meranti Dukung Restorasi Gambut,
Sore Ini, Ka BRG RI Dijadwalkan Tinjau Gambut di Sei Tohor


Daerah | Senin 11 April 2016, 13:05 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau- Pemerintah Kabupaten Meranti mendukung penuh program restorasi gambut Nasional yang digagas oleh Presiden Jokowi melalui Badan Restorasi Nasional Republik Indonesia (BRG RI).Salah satu objek yang akan direstorasi berada dikawasan Desa Sungai Tohor, Kecamatan Tebing Tinggi Timur yang pada Senin 11 April 2016  dijadwalkan peninjauan oleh Kepala Badan BRG RI Nazir Fuad beserta rombongan Kementerian terkait dan para Akademisi.Dalam rangka menyambut kedatangan rombongan

Selengkapnya

Said Hasyim Dukung Penerimaan CPNS Diadakan Tes Baca Quran


Daerah | Senin 11 April 2016, 08:00 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau- Komisi C DPRD Kepulauan Meranti mengusulkan setiap CPNS beragam Islam diwajibkan bisa membaca Al-Quran.Hal tersebut mendapat dukungan Wakil Bupati Kepulauan Meranti, Drs H Said Hasyim, setiap honorer, CPNS, beragama Islam diwajibkan bisa membaca Quran, sehingga setiap penerimaan CPNS di Meranti, akan diadakan tes baca Quran, ujarnya.Said Hasyim mengatakan, pemerintah juga mendukung kebijakan Kemenag Meranti yang gencar melakukan kegiatan membaca Al-Quran terhadap

Selengkapnya

Resmikan GOR Tualang, Syamsuar Harap Tingkatkan Prestasi Olahraga


Daerah | Minggu 10 April 2016, 20:39 WIB

TUALANG, Suluhriau- Masyarakat Tualang sambut suka cita peresmian Gedung Olahraga (GOR) yang baru saja diresmikan Bupati Siak Syamsuar, Minggu (10/4/2016).Warga dan unsur pemerintahan memadati acara presmian GOR sejak tadi pagi. Selain Bupati Syamsuar, juga hadir wakil bupati Alfedri, Sekda Kabupaten Siak TS Hamzah, sejumlah Anggota DPRD Siak, jajaran KONI, Camat Tualang Zulkifli, upika kecamatan Tualang, tokoh masyarakat Tualang, para penghulu serta sejumlah pengurus cabang olahraga beserta

Selengkapnya

DPRD Minta Perusahaan Pertahankan Naker Lokal ber-KTP Rohil


Daerah | Minggu 10 April 2016, 16:39 WIB

BAGANSIAPIAPI, Suluhriau- Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) Budiono SPd meminta kepada PT Chevron Pacific Indonesia (CPI) dan perusahaan lainnya untuk mempertahankan tenaga kerja (naker) lokal.Hal ini sehubungan adanya pengurangan karyawan yang dilakukan ‎pihak PT CPI. Budiono mendapat informasi melalui PT ABB dan PT Global akan melakukan pengurangan tenaga kerja security 141 orang pada bulan April 2016 ini. Jika memang pengurangan itu ada,

Selengkapnya

Listrik Padam 24 Jam, Masyarakat Bagansiapiapi KecamKinerja PLN


Daerah | Minggu 10 April 2016, 16:31 WIB

BAGANSIAPIAPI, Suluhriau- Warga mengeam kinerja PLN Rayon Cabang Bagansiapiapi. Pasalnya, listrik sempat mati selama 24 jam non stop.Ocehan dari mulut kemulut hingga ke media sosial, masyarakat Bagansiapiapi Kecamatan Bangko,Kabupaten Rokan HIlir (Rohil), mengaku sangat kecewa dengan manajemen PLN Bagansiapiapi yang tidak mampu memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. "Sepertinya PLN sengaja memadamkan listrik di waktu Shalat Magrib. PLN selalu padamkan listrik tanpa ada pengumuman

Selengkapnya

KPU Tegaskan, Suparman Tetap akan Dilantik Jadi Bupati


Daerah | Minggu 10 April 2016, 16:22 WIB

PEKANBARU, Suluhriau- Kendati KPK menetapkan Suparman sebagai tersangka suap pengesahan APBD Riau. Namun, tidak mempengaruhi pelatikannya sebagai Bupati Rokan Hulu  periode 2016- 2021 yang dijadwalkan di Pekanbaru, Selasa 19 April 2016.Ini tegambar dari rapat persiapan pelantikan yang dipimpin Asisten I Setdaprov Riau Ahmadsyah Harofie dan penegasan dari pihak KPU Riau. Pemrov Riau sudah menetapkan jadwal pelantikan bupati dan wakil bupati Pelalawan serta Bupati dan wakil bupati Rokan Hulu

Selengkapnya

Bupati Taruh Harapan pada Muhammadiyah Wujudkan Masyarakat Islami Sebenarnya


Daerah | Minggu 10 April 2016, 15:43 WIB

BENGKALIS, Suluhriau- Bupai Bengkalis menaruh banyak harapan pada Muhammadiyah untuk mewujudkan masyarakat Islam sebenar-benarnya.Ini sejalan juga katanya dengan visi Muhammadiyah dan Aisyiyah. Untuk mewujudkan hal itu dibutuhkan figur dari pengurus yang mumpuni dan profesional, yang benar-benar sampai ke akar rumput."Sosok yang benar-benar mengakar ke bawah, bertunas ke atas, serta bercabang ke samping kiri dan kanan. figur yang benar-benar dapat didahulukan selangkah, ditinggikan seranting

Selengkapnya

Hampir Satu Hektar Lahan di Wilayah PT SGP Terbakar


Daerah | Minggu 10 April 2016, 14:10 WIB

DUMAI, Suluhriau- Data BMKG Provinsi Riau yang dirilis pihak BPBD Kota Dumai,  muncul titik api di Kota Dumai, Sabtu, (9/42016).Setelah ditelusuri tim gabungan, ternyata lokasi titik api berada di Kelurahan Batu Teritip, Kecamatan Sungai Sembilan Kota Dumai."Tim kami langsung melakukan pemadaman di lokasi kebakaran. Kami khawatir api makin meluas di lahan sekitarnya," kata Humas PT. SGP, Ikhsan Minggu (10/4/2016).Lahan yang terbakar berada di wilayah PT Suntara Gaja Pati (SGP). Hampir satu

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024
02 Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne
03 Sebanyak 24 Pemilik Sasana Tinju di Kota Pekanbaru Dukung Edy-Bibra
04 Sadis, Pelaku Sekap Gadis Penjual Goreng dengan Mulut Tertutup Dibawa ke Atas Bukit, Diperkosa dan Dikubur
05 Dimangsa, Kepala Kakek 68 Tahun di Rohil Ditemukan Dalam Perut Buaya
06 Kapolda Apresiasi Cipayung Plus Riau Dukung Pilkada Damai-Gembira 2024
07 Disergap Satnarkoba Polres Kampar, Warga Muara Jalai tidak Berkutik
08 Bersama Personil TNI, Lapas KLS IIB Pasir Pengaraian Lakukan Perawatan Senjata Api
09 Gedung Tiga Dinas di Komplek Perkantoran Pemko Pekanbaru Tenayan Raya Terbakar Hebat
10 Tim Formatur Hasil Kongres II SMSI Rampungkan Penyusunan Kepengurusan Periode 2024-2029
11 Kapolres Kampar Gelar Coffee Morning dengan KPU-Bawaslu serta Papaslon Bupati- Wakil Bupati Kampar
12 Hafit Syukri: Pasangan Indah Sangat Cocok Pimpin Rohul
13 KPU Kampar Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan DPT Pilkada Serentak 2024
14 Hukum Bank ASI Dalam Presfektif Hukum Islam
15 11 Hari Pelarian, Pelaku Pembunuhan Gadis Penjual Goreng Akhirnya Ditangkap dan Digelandang Polisi
16 KPU Kampar Gelar Rakor Persiapan Tahapan Kampanye dan Dana Kampanye Pilkada 2024
17 DPRD Riau Periode 2024-2025 Bentuk 8 Fraksi, PPP dan PAN Bergabung
18 HPN Tahun 2025 Ditetapkan di Provinsi Riau
19 FKUB Pekanbaru Sambut Hangat Silaturrahmi Bapaslon Wako-Wawako IDAMAN
20 KPU Riau Gelar Rakor Persiapan Kampanye dan Pengelolaan Dana Kampanye
21 Digelar di MIN 3, Kasubbag TU Kemenag Buka Lomba Final Tahfizh Al-Qur’an Juz 30 Tingkat MI Se Pekanbaru
22 Diskominfo Natuna Stuban ke Diskominfo Kota Bandung, Sharing untuk Peningkatan Tipe C ke B
 
Redaksi | Indeks Berita
Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik
© SuluhRiau.com | Pencerahan Bagi Masyarakat