Sabtu, 21 September 2024 Pj Gubri Perbaiki Sejumlah Ruas Jalan di Pekanbaru, Pj Wako dan Tokoh Masyarakat Ucapkan Terima Kasih | Pj Gubernur Riau Tinjau Empat Ruas Jalan di Kota Pekanbaru | Pj Gubernur Riau Serahkan SK kepada 173 PPPK Guru di Rohil | Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024 | Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne | Sebanyak 24 Pemilik Sasana Tinju di Kota Pekanbaru Dukung Edy-Bibra
 
Balon Independent di Kampar Harus Kumpulkan 48.683 Dukungan


Daerah | Kamis 21 April 2016, 07:46 WIB

BANGKINANG, Suluhriau- KPU Kampar menyatakan untuk pasangan bakal calon independent mengacu pada Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 60/PUU-XIII/2015. Pasangan balon harus mengumpulkan minimal 48.683 dukungan.Demikianlah disampaikan Ketua KPU Kampar Yatarullah. Dikatakannya, syarat minimal dihitung dari 7,5 persen Daftar Pemilih Tetap (DPT) terakhir. Dalam hal ini, DPT terakhir diambil dari Pemilihan Presiden 2014.Dimana, jumlah DPT Pilpres sebanyak 544.840 pemilih. "Putusan MK memang sangat

Selengkapnya

Besok, Jadwal Pelantikan Bupati Harris dan Bupati Suparman Digelar di Jakarta


Daerah | Kamis 21 April 2016, 07:14 WIB

PANGKALAN KERINCI, Suluhriau- Teka-teki pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Pelalawan Hariss-Zardewan serta Bupati dan Wakil Bupati Rohul Suparman-Sukiman akhirnya terjawab sudah.Pelantikan dan pengambilan sumpah dijadwalkan, Jumat 22 April 2016 yang akan dilaksanakan  di Jakarta di gedung Kementrian Dalam Negeri.Bupati Pelalawan terpilih, HM Harris, Rabu (20/4/2016), melalui saluran selulernya menjelaskan, informasi terakhir dari Kemendagri pelantikan kembali dimajukan dari jadwal yang

Selengkapnya

Pemkab Meranti Fokus Bangun Jalan dan Listrik


Daerah | Rabu 20 April 2016, 18:12 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau- Tingkat kemiskinan di Kepulauan Meranti masih memprihatinkan karena merupakan yang tertinggi di Provinsi Riau. Bupati Drs H Irwan MSi pun mengaku gusar dengan angka tersebut dan akan terus berusaha keras mengentaskan kemiskinan dengan strategi fokus pada pembangunan jalan dan kelistrikan."Kesulitan akses jalan dan transportasi mengakibatkan ekonomi biaya tinggi. Untuk itulah kita akan fokus bangun jalan akses desa, akses kecamatan, dan akses ke provinsi," ungkap Irwan

Selengkapnya

Bupati Meranti Ucapkan Duka Cita Meninggalnya Mantan Wako Dumai


Daerah | Rabu 20 April 2016, 18:08 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau- Innalillahi wainna ilaihi raji'un. Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Meranti  Drs H Irwan MSi – Drs H Said Hasyim mengucapkan belasungkawa atas berpulang ke rahmatullah mantan Walikota Dumai periode 2010-2015, Khairul Anwar. "Baik atas nama pribadi, keluarga,pemerintah dan  masyarakat Kabupaten Kepulauan Meranti, kami menyampaikan rasa duka cita yang sedalam-dalamnya," ujar Irwan sebagaimana dikutip dan disampaikan Kepala Bagian Humas Pemkab Kepulauan

Selengkapnya

Sempena Hari Kartini ke- 237
Bupati Bengkalis Seru Kaum Perempuan Bengkalis Ingat Jasa Kartini


Daerah | Rabu 20 April 2016, 17:55 WIB

BENGKALIS, Suluhriau- Bupati Bengkalis Amril Mukminin mengatakan Raden Ajeng (RA) Kartini merupakan salah satu sosok pejuang perempuan Indonesia yang tanpa pamrih yang terus menjadikan kaumnya agar  mempunyai hak yang sama dengan kaum laki-laki. Atas perjuangan RA Kartini, emansipasi kaum perempuan setara dengan laki-laki. Sempena peringatan Hari Kartini ke-237, Rabu (21/4/2016) besok, kata mantan Kepala Desa Muara Basung, Kecamatan Pinggir ini,  sudah sepantasnya semua pihak,

Selengkapnya

TA 2017, Bupati Irwan Prediksi APBD Meranti Hanya Rp 1,1 Triliun


Daerah | Rabu 20 April 2016, 17:46 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau- Akibat belum stabilnya perekonomian nasional diperkirakan akan berdampak pada turunnya anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) tahun 2017. Bupati Kepulauan Meranti Drs H Irwan MSi memprediksi APBD tahun depan tidak lebih dari Rp 1,1 triliun.Prediksi itu disampaikan Irwan saat memberikan pengarahan pada musrenbang tingkat kabupaten di Afifa Ballroom, Rabu (20/4/2016).Dengan prediksi tersebut, maka APBD Kepulauan Meranti tahun depan minus Rp 300 miliar dibandingkan

Selengkapnya

Tak Diperbaiki Pemda Rohil, Warga Perbaiki Jalan yang Sudah 2 Tahun Rusak


Daerah | Rabu 20 April 2016, 17:36 WIB

BAGANSIAPIAPI, Suluhriau- Ditengah kondisi keuangan daerah yang sedang defisit akibat pengurangan dana bagi hasil (DBH) Migas.Warga Jalan Nelayan RT 04 Kelurahan Bagan Barat Kecamatan Bangko lakukan perbaikan ruas jalan yang sudah dua tahun rusak parah secara swadaya. Perbaikan dilakukan dengan sistim rigid (pembetonan)."Kami sangat prihatin dengan kondisi jalan nelayan yang rusak parah sekarang ini, pemda pun tidak ada membantu, setiap hari baik pagi, siang dan malam selalu terdengar orang

Selengkapnya

DBH Dipotong, Kini Giliran DAK Pelalawan Dipangkas Pusat 10%


Daerah | Rabu 20 April 2016, 13:38 WIB

PANGKALAN KERINCI, Suluhriau- Setelah pemotongan Dana Bagi Hasil (DBH) sebesar Rp 262 Miliar tuntas. Kini pemerintah pusat juga memangkas Dana Alokasi Khusus (DAK) dari seluruh kabupaten dan kota, termasuk Pelalawan tahun 2016."Memang benar ada pemotongan khusus DAK yang berkaitan dengan fisik. Sedangkan non fisik tak dipangkas," ujar Kepala Bagian Program Pembangunan Sekretariat Daerah Kabupaten (Setdakab) Pelalawan, Tengku Zulfan, Rabu (20/4/2016).Pemotongan DAK tersebut diperkirakan mencapai

Selengkapnya

Perusahaan Bayar Pajak ke Pusat, Anggota DPRD Rohil Kecewa


Daerah | Rabu 20 April 2016, 09:53 WIB

BAGANSIAPIAPI, Suluhriau- Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Rokan Hilir (Rohil), Jaerli Silalahi mengaku berang atas ketidak jelasnya pembayaran pajak sejumlah perusahaan perkebunan yang beroperasi di Kabupaten Rokan Hilir (Rohil).Di Rohil ini banyak  perusahaan perkebunan Pemerintah atau BUMN dan Perkebunan  swasta. kalau BUMN itu pekerjaan pemerintah, kalau untuk swasta itu pekerjaan siapa, dan pembayaran pajaknya  kemana, pajak buminya kemana. "Seperti

Selengkapnya

Wako Dumai Periode 2010-2015 Meninggal


Daerah | Rabu 20 April 2016, 09:45 WIB

BENGKALIS, Suluhriau- Innalillahi wainna ilaihi raji'un. Satu lagi tokoh di Riau meninggal dunia.Khairul Anwar mantan Walikota Dumai (walikota periode 2010-2015) meninggal sekitar pukul 02.00 Rabu dinihari (20/4/2016) di Rumah Sakit Eka Hospital Pekanbaru.Bupati Bengkalis Amril Mukminin, mengucapkan belasungkawa atas berpulang ke rahmatullah Walikota Dumai periode 2010-2015, Khairul Anwar."Baik atas nama pribadi, keluarga, pemerintah dan masyarakat Kabupaten Bengkalis, kami menyampaikan rasa

Selengkapnya

Si Jago Merah Lalap SPBU dan Satu Honda Jazz Jalan Hangtuah Duri


Daerah | Rabu 20 April 2016, 07:03 WIB

BENGKALIS, Suluhriau- Sebuah SPBU Jalan Hangtuah, Kota Duri hangus terbakar sekitar pukul 19.00 WIB. Kebakaran mengahanguskan satu unit tanki BBM jenis Premium dan satu unit mobil Honda JazzDemikian dikatakan  Kabid Damkar Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD-Damkar) Bengkalis Suiswantoro Selasa (19/4/2016).Suis menyebutkan, awalnya mendapat informasi dari warga adannya kebakaran SPBU tersebut. Setelah memperoleh informasi tersebut Damkar langsung menurunkan satu Unit mobil pemadam

Selengkapnya

Bangunan Liar di Jalan Lintas Rengat-Pematang Reba Dibongkar Satpol PP


Daerah | Selasa 19 April 2016, 14:52 WIB

RENGAT, Suluhriau- Sejumlah pemukiman bangunan liar yang berada di jalan lintas Rengat-Pematang Reba, Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu), terpaksa dibongkar oleh Satpol PP, Selasa (19/4/2016).Pasalnya pembongkaran bangunan rumah tersebut sudah mengganggu Badan Median Jalan (BMJ).Kedatangan personil yang berjumlah puluhan orang itu, membuat pemilik rumah tak kuasa melakukan perlawanan. "Saya tidak punya keluarga di Inhu, sudah setahun saya tinggal digubuk liar itu, saya tidak tahu lagi harus pergi

Selengkapnya

Inilah Nama Balon Bupati dan Wakil Bupati Direkomendasikan Golkar Kampar


Daerah | Selasa 19 April 2016, 13:30 WIB

BANGKINANG, Suluriau- DPD II Partai Golkar Kampar, merekomendasikan Balon Bupati dan Wakil Bupati masing-masing enam nama ditetapkan sebagai pemenang penjaringan. Artinya ada 12 nama yang akan direkomendasikan.Nama bakal calon itu dipastikan dalam Rapat Pleno Diperluas, Senin (18/4/2016). Rapat Pleno dibuka dan dipimpin oleh Ketua DPD II Golkar Kampar Ahmad Fikri.Adapun keenam balon Bupati itu yakni, Ahmad Fikri (Ketua DPD II Golkar Kampar dan Ketua DPRD Kampar), Azis Zaenal (Ketua DPW PPP

Selengkapnya

Komitmen tak Korupsi, Seluruh DPRD Pelalawan Tandatangani Fakta Integritas


Daerah | Selasa 19 April 2016, 12:25 WIB

PANGKALAN KERINCI, Suluhriau- Seluruh DPRD Pelalawan menandatangani fakta integritas untuk tidak melakukan tindak pidana korupsi.Setiap anggota dewan diberikan selembar surat perjanjian berisi fakta integritas menjauhkan budaya rasuah.Surat itu ditandatangani masing-masing anggota DPRD diatas materai yang disaksikan perwakilan dari kejaksaan, polisi, dan pihak inspektorat, di lantai III ruang auditorium kantor DPRD Pelalawan. "Ini bukti komitmen kita melawan budaya korupsi. Karena surat

Selengkapnya

Berantas Buta Aksara, 75 IRT Ikut Pelatihan BP3AKB Inhu


Daerah | Selasa 19 April 2016, 08:17 WIB

RENGAT, Suluhriau- Untuk memberantas buta aksara, sedikitnya 75  ibu rumah tangga (IRT) mengikuti pelatihan yang dilaksanakan oleh BP3AKB Inhu. Pelatihan tersebut merupakan rangkaian kegiatan memperingati Hari Kartini. Kabid Pemberdayaan Perempuan BP3AKB Inhu, Heni Sarikit, agar lebih terarah pemberantasan buta aksara ini, pihaknya bekerjasama dengan UPT Disdik. Sehingga untuk tenaga pengajar pemberantasan buta aksara di setiap kecamatan ditentukan oleh UPTD, ujar Heni, Senin

Selengkapnya

Tes Urine, Kapolres Kuansing Minta Duluan


Daerah | Senin 18 April 2016, 22:01 WIB

PEKANBARU, Suluhriau- Kapolres Kuantan Singingi mengambil posisi pertama dilakukan tes urine oleh Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Kuansing, Senin (18/4/2016).Selanjutnya 120 personel turut dilakukan tes urine secara mendadak tersebut. "Hasilnya saya dan seluruh personel negatif urinenya dari narkoba," terang Kapolres, AKBP Edy Sumardi.Menurut Edy, tes urine diikuti pejabat teras Polres Kuansing, Kapolsek jajaran Polres kuansing, para Perwira sampai Brigadir."Jika Ada yang gunakan

Selengkapnya

Bengkalis Usul Sejumlah Program pada Musrenbangprov 2017


Daerah | Senin 18 April 2016, 20:43 WIB

PEKANBARU, Suluhriau- Kegiatan yang ditaja oleh Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Provinsi Riau itu berlangsung di Grand Ballroom Hotel Aryaduta, jalan Diponegoro Pekanbaru. Turut hadir Wakil Bupati Bengkalis H. Muhammad yang memenuhi undangan guna mengikuti Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Provinsi Riau, dalam mengajukan usulan pembahasan perencanaan pembangunan untuk Kabupaten Bengkalis tahun 2017 mendatang, Senin (18/4/2016).Alhamdulillah, Saya (Muhammad) bersama

Selengkapnya

Wabup Seru Warga Bengkalis Waspada Narkoba


Daerah | Senin 18 April 2016, 20:37 WIB

BENGKALIS, Suluhriau- Wakil Bupati H Muhammad mengajak seluruh warga Kecamatan Bengkalis bukan hanya waspada, terhadap peredaran Narkoba. Tetapi menyatakan perang terhadap penyalah gunaan barang haram tersebut.Menurut suami Hj Lindawati Muhammad ini, Narkoba sangat merusak generasi, tidak terkecuali generasi muda Islam.  "Narkoba itu adalah musuh kita bersama, makanya mari kita perangi bersamakita," ajak Muhammad ketika menutup Musabaqah Tilawatil Qur'an tingkat Kecamatan Bengkalis, Minggu

Selengkapnya

Wabup Tutup MTQ
"Sesuai Ajaran Alquran, Orangtua Wajib Berikan Pendidikan Baik pada Anak"


Daerah | Senin 18 April 2016, 20:32 WIB

BENGKALIS, Suluhriu- Wakil Bupati Bengkalis H Muhammad mengatakan, sesuai ajaran Al-Qur'an, setiap orang tua harus mampu memberikan pendidikan yang baik kepada putra-putrinya. Terutama pendidikan budi pekerti  dan akhlak, serta pendidikan agama. Sehingga mereka dapat tumbuh dan berkembang menjadi generasi yang tangguh dan teguh keimanan dan ketaqwaannya.Harap itu disampaikan Muhammad ketika menutup Musabaqah Tilawatil Qur'an tingkat Kecamatan Bengkalis, Minggu (17/4/2016) malam, di halaman

Selengkapnya

Puluhan Massa Pertanyakan Tenaga Kerja Asing PT PBS Dumai


Daerah | Senin 18 April 2016, 15:16 WIB

DUMAI, Suluhriau- Aksi demo yang dilakukan puluhan massa yang menamakan diri Gerakan Rakyat Menggugat Aliansi Rakyat Berdaulat  di depan PT Paramita Bangun Sarana (PBS), mempertanyakan banyaknya Tenaga Kerja Asing (TKA) di perusahaan tersebut tidak didaftarkan sebagai pekerja di Kota Dumai."Kami melakukan aksi ini sebagai pernyataan sikap atas kebohongan yang dilakukan PT PBS," teriak, Kordinator Lapangan Aliansi Rakyat Berdaulat, Andi Roni dalam orasinya, Senin  (18/4/2016). Aksi

Selengkapnya

Di Masjid Al-Muttaqin Desa Dedap,
Isra' Miraj Bisa Tingkatkan Iman dan Ketaqwaan Kepada Allah SWT


Daerah | Senin 18 April 2016, 13:20 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau- Staf Ahli Bupati Bidang Ekonomi dan Keuangan, Drs Said Asmaruddin MM, Anggota DPRD Kabupaten Meranti Asmawi, Sekcam T Mahdar, Kades Dedap Mansur,Ustad Fadli, Tokoh masyarakat serta para undangan lainnya menghadiri acara peringatan Isra' Miraj Nabi Muhammad SAW 1437 H/2016 M yang digelar di Masjid Al-Muttaqin Desa Dedap Kecamatan Tasik Putri Puyu Minggu (17/4/2016).Peringatan Isra Miraj Nabi Muhammad SAW merupakan kegiatan rutin setiap tahunnya guna untuk memperkokoh

Selengkapnya

Sekda Ingatkan Kepala SKPD tak Takut Diperiksa BPK


Daerah | Senin 18 April 2016, 09:55 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau- Setiap tim Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK-RI) melakukan pemeriksaan laporan keuangan pemerintah daerah diseluruh SKPD.Acapkali menimbulkan kegamangan dari SKPD bersangkutan sehingga lebih memilih menghindar dari pada menemui langsung, hal ini tentu akan menganggu proses pemeriksaan yang seharusnya bisa berjalan cepat dan lancar. Untuk itu Sekdakab. Kep. Meranti H Iqaruddin mengingatkan Kepala SKPD jangan takut dan mengintruksikan Pimpinan, KPA, PPTK

Selengkapnya

Dirut RSUD Selasih Jamin Stok Obat-obatan Masih Tersedia dan Aman


Daerah | Senin 18 April 2016, 07:18 WIB

PANGKALANKERINCI, Suluhriau- Direktur RSUD Selasih Pangkalan Kerinci dr. Ahmad Krinen memastikan stok obat-obatan tersedia dan aman. Hal ini muncul adanya informasi yang beredar bahwa ketersediaan obat di rumah sakit ini putus."Itu tidak benar. Semua, obat-obatan yang diperlukan pasien tidak ada masalah. Semuanya, berjalan lancar," terang Ahmad Krinen, Ahad (17/4/16).Ini dibuktikan pendapatan RSUD Selasih dari pasien BPJS selalu mengalami peningkatan. Ini berarti obat-obatan selalu tersedia,

Selengkapnya

Anggota DPRD Muaro Jambi Kepergok Berduaan Bersama Istri Anggota BNNP di Hotel


Daerah | Minggu 17 April 2016, 21:13 WIB

JAMBI, Suluhriau- Anggota DPRD Kabupaten Muaro Jambi berinisial MJ tertangkap tangan berduaan dengan istri orang lain di kamar hotel kawasan Cengkareng.Dari informasi di himpun Tribun, terungkapnya kasus ini berawal dari kecurigaan sang I, sang suami, terkait keberangkatan WS ke Jakarta beberapa waktu lalu.I sendiri diketahui sebagai anggota Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Jambi.Setelah diselidiki, adik suami WS menemukan keduanya tengah berada salah satu kamar hotel Rota International

Selengkapnya

Menkumham RI Tinjau Rutan Cabang Bagansiapiapi


Daerah | Minggu 17 April 2016, 20:42 WIB

BAGANSIAPIAPI, Suluhriau- Menteri Hukum Dan Hak Asasi Manusia Menkumham Republik Indonesia (RI) sabtu pagi (16/4) melakukan kunjungan Kerja (Kunker) ke Kabupaten Rokan Hilir (Rohil), dalam agenda pokok meninjau Rutan Kelas 2 B Bagansiapiapi Kecamatan Bangko, yang merupakan Rutan terpadat se Indonesia.  Menkumham RI Yasonna Hamonangan Laoly SH MSc PhD bersama Plt Gebernur Riau, Bupati Rohil H Suyatno, Wakil Ketua DPRD Abdul Kosim, Polres Rohil AKBP Subiantoro SIK, Damdim Letkol Arh Bambang

Selengkapnya

Ribuan Warga Bengkalis Ikuti Gerak Jalan Santai Peringatan Harkonas


Daerah | Minggu 17 April 2016, 20:36 WIB

BENGKALIS, Suluhriau- Ribuan warga kota Bengkalis dan sekitarnya, Minggu pagi (17/4/2016) turun ke jalan raya untuk mengikuti gerak jalan santai sempena peringatan Hari Konsumen Nasional (Harkonas).            Antusias warga untuk mengikuti gerak jalan santai sempena Harkonas ini sangat tinggi, hal ini terlihat mulai pukul 06.35 WIB, warga sudah memadati Lapangan Tugu Bengkalis. Start Gerak jalan santai dimulai dari lapangan tugu, dilepas

Selengkapnya

Dari Seminar & Workshop Bidan Delima IBI
Bidan Perlu Meningkatkan Pemahaman Asuhan Kebidanan


Daerah | Minggu 17 April 2016, 20:33 WIB

BENGKALIS, Suluhriau- Pelaksana Tugas Asisten Tata Praja Pemkab Bengkalis, Hj Umi Kalsum mengatakan, penurunan Angka Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi (AKB) merupakan tolak ukur dalam menilai kesehatan suatu daerah dan bangsa.Karenanya, imbuh istri mantan Kaban Kesbangpol Bengkalis ini, masih menjadi prioritas program pembangunan kesehatan di Indonesia, tidak terkecuali di kabupaten berjuluk Negeri Junjungan ini.Melalui pelaksanaan berbagai program kesehatan, pemerintah dan termasuk

Selengkapnya

Anggota DPRD Bengkalis Nilai SK Kemenhut Lukai Rasa Keadilan Masyarakat


Daerah | Minggu 17 April 2016, 17:13 WIB

SUNGAIPAKNING, Suluhriau- Keputusan Menteri Kehutanan nomor: SK. 878/Menhut-II/2014 tentang Kawasan Hutan Provinsi Riau sangat absurd dan melukai rasa keadilan masyarakat. Siapapun orang yang berpikiran sehat, pasti menilai keputusan Menteri Kehutanan yang ditandatangani oleh Zulkifli Hasan tanggal 29 September 2014 tersebut, tidak bijaksana, tidak bernilai kemanusiaan dan juga tidak mencerminkan sebuah keputusan negara yang melindungi segenap rakyat Indonesia.Anggota DPRD Kabupaten Bengkalis,

Selengkapnya

Trafo PLN Pangkalan Kerinci Terbakar Kena Sambaran Petir


Daerah | Minggu 17 April 2016, 14:54 WIB

PANGKALANKERINCI, Suluhriau- Trafo listrik milik PLN di Jalan Lintas Timur (Jalintim) Pangkalan Kerinci, Pelalawan, Riau, hangus terbakar akibat disambar petir.Hujan lebat disertai kilatan petir sejak tadi malam hingga siang hari, tiba-tiba trafo tersebut meledak dan terbakar tepat berada di depan Grand Hotel.Terkait peristiwa tersebut, Kepala PLN Rayon Pangkalan Kerinci, Afrizal Armen mengatakan kita langsung memperbaikinya sehingga tidak ada pemadaman, ungkapnya Minggu (174/2016).Meski trafo

Selengkapnya

15.000 Peserta Meriahkan Pawai Taaruf ke-42 Kecamatan Mandau


Daerah | Sabtu 16 April 2016, 12:24 WIB

DURI, Suluhriau- Lima belas ribu lebih peserta pawai se-Kecamatan Mandau, Kabupaten Bengkalis, antusias mengikuti pawai taaruf Mushabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-42 Kecamatan Mandau, di gelar Sabtu (16/4/2016) pagi. Berdasarkan pantauan di lapangan kegiatan pawai taaruf menampilkan mobil hias, keanekaragaman kesenian, budaya, kostum dan alat peraga. Barisan terdepan, drum band SMAN 2 Mandau disusul rombongan Puan-puan Melayu serta peserta lainnya berjalan melewati panggung kehormatan di

Selengkapnya

Wabup Apresiasi BPBD Sergap Cegah Karlahut Meranti


Daerah | Sabtu 16 April 2016, 10:56 WIB

SELATPANJANG, Suluhriau-Wakil Bupati Kepulauan Meranti, Drs H Said Hasyim  menyempatkan diri untuk  mendengarkan dan memberi masukan yang di bahas dari setiap kepala SKPD dalam forum SKPD tahun 2016, Jum't (15/4/2016) sore di ballroom Afifa Futsal Jalan Banglas Selatpanjang.Salah satu  mengapresiasi baginya yakni sergap dan siap tempur masalah kebakaran lahan dan hutan ( karlahut) dan juga pemaparan rencana kerja usulan untuk tahun 2017 nanti oleh Badan Penanggulangan Bencana

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024
02 Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne
03 Sebanyak 24 Pemilik Sasana Tinju di Kota Pekanbaru Dukung Edy-Bibra
04 Sadis, Pelaku Sekap Gadis Penjual Goreng dengan Mulut Tertutup Dibawa ke Atas Bukit, Diperkosa dan Dikubur
05 Dimangsa, Kepala Kakek 68 Tahun di Rohil Ditemukan Dalam Perut Buaya
06 Kapolda Apresiasi Cipayung Plus Riau Dukung Pilkada Damai-Gembira 2024
07 Disergap Satnarkoba Polres Kampar, Warga Muara Jalai tidak Berkutik
08 Bersama Personil TNI, Lapas KLS IIB Pasir Pengaraian Lakukan Perawatan Senjata Api
09 Gedung Tiga Dinas di Komplek Perkantoran Pemko Pekanbaru Tenayan Raya Terbakar Hebat
10 Tim Formatur Hasil Kongres II SMSI Rampungkan Penyusunan Kepengurusan Periode 2024-2029
11 Kapolres Kampar Gelar Coffee Morning dengan KPU-Bawaslu serta Papaslon Bupati- Wakil Bupati Kampar
12 Hafit Syukri: Pasangan Indah Sangat Cocok Pimpin Rohul
13 KPU Kampar Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan DPT Pilkada Serentak 2024
14 Hukum Bank ASI Dalam Presfektif Hukum Islam
15 11 Hari Pelarian, Pelaku Pembunuhan Gadis Penjual Goreng Akhirnya Ditangkap dan Digelandang Polisi
16 KPU Kampar Gelar Rakor Persiapan Tahapan Kampanye dan Dana Kampanye Pilkada 2024
17 DPRD Riau Periode 2024-2025 Bentuk 8 Fraksi, PPP dan PAN Bergabung
18 HPN Tahun 2025 Ditetapkan di Provinsi Riau
19 FKUB Pekanbaru Sambut Hangat Silaturrahmi Bapaslon Wako-Wawako IDAMAN
20 KPU Riau Gelar Rakor Persiapan Kampanye dan Pengelolaan Dana Kampanye
21 Digelar di MIN 3, Kasubbag TU Kemenag Buka Lomba Final Tahfizh Al-Qur’an Juz 30 Tingkat MI Se Pekanbaru
22 Diskominfo Natuna Stuban ke Diskominfo Kota Bandung, Sharing untuk Peningkatan Tipe C ke B
 
Redaksi | Indeks Berita
Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik
© SuluhRiau.com | Pencerahan Bagi Masyarakat