Minggu, 22 September 2024 Pj Gubri SF Hariyanto Jadi Inspektur Upacara Peringati HUT ke-67 Provinsi Riau | Mendagri Tito Karnavian Lantik Pj Gubernur Riau Rahman Hadi | HUT Ke-79 RI, Pj Gubernur Riau Harap Jadi Pembangkit Semangat Kebangsaan | Solusi Tuntaskan Stunting, Pemrov Riau Jamin Ketersediaan Air Bersih dan Sanitasi yang Baik Bagi Warga | Sekdaprov Riau SF Hariyanto Resmikan Jembatan Limau Manis di Kampar, Warga Ucapkan Terima Kasih | Pj Gubri Rahman Hadi Sampaikan Sejumlah Poin Jadi Fokus Perhatian Pembangunan di Riau
 
Produksi Terus Menurun, Blok Rokan Tidak Lagi Blok Minyak Raksasa RI


Ekbis | Selasa 25 Juni 2019, 21:14 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Produksi minyak di Blok Rokan tercatat terus mengalami penurunan dalam beberapa tahun terakhir.Posisinya tidak lagi jadi blok minyak dengan produksi terbesar Indonesia.Bahkan tahun 2018, produksi minyak terbesar sudah diambil alih Blok Cepu yang menjadi andalan baru RI. Berdasar data Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas (SKK Migas), diperkirakan di akhir tahun blok minyak yang terletak di riau ini hanya mampu memproduksi di bawah 200 ribu barel

Selengkapnya

Bantah Kas Negara Kosong, Sri Mulyani: Masih di Atas Rp90 Triliun


Ekbis | Jumat 21 Juni 2019, 18:23 WIB

SULUHRIAU- Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati, membantah anggapan bahwa kas keuangan negara saat ini kosong. Anggapan itu mencuat lantaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) terus mengalami defisit dari bulan ke bulannya. Menurut Sri, APBN yang selalu dalam kondisi defisit bukan berarti kas keuangan negara kosong. Karena, APBN itu merupakan instrumen negara untuk mengelola ekonomi Indonesia, bukan sebagai tujuan ataupun buku kas keuangan negara yang baku."Itu yang dinamakan

Selengkapnya

Siap-siap, WhatsApp Ancam Pidanakan Penggunanya


Ekbis | Senin 17 Juni 2019, 10:22 WIB

SULUHRIAU- Aplikasi pesan instan WhatsApp memutuskan untuk mengambil tindakan hukum terhadap mereka yang mengeksplorasi platform, atau menggunakan aplikasinya secara tidak sah.Kebijakan ini mulai diterapkan pada 7 Desember 2019, di mana WhatsApp akan mengambil tindakan hukum kepada pengguna yang terlibat atau membantu orang lain menyalahgunakan dan melanggar ketentuan layanan."Penyalahgunaan dan pelanggaran ketentuan layanan contohnya seperti pengiriman pesan secara otomatis, massal atau

Selengkapnya

Realisasi Invetasi Riau Triwulan I 2019 Rp9.63 Triliun


Ekbis | Minggu 16 Juni 2019, 12:37 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Realisasi investasi di Provinsi Riau pada triwulan pertama 2019 mencapai Rp 9,63 triliun atau 5,6 persen dibanding periode yang sama tahun 2018 hanya sebesar Rp9,12 triliun.Hal itu dikemukakan Kadis Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPM-PTSP) Riau Riau Evarefita akhir pekan.Ia mengatakan, nilai investasi tersebut diperoleh dari penanaman modal dalam negeri (PMDN) sebesar Rp 8,21 triliun dan penanaman modal asing (PMA) sebesar Rp1,41 triliun. Nilai

Selengkapnya

Harga Cabe Merah di Pekanbaru 'Pedas' Betul Tembus Rp80 Ribu


Ekbis | Minggu 16 Juni 2019, 09:43 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Harga cabe merah asal sumatera barat di pasar tradisional Pekanbaru sungguh 'pedas'.Sejak dua hari terakhir harga cabe merah Khususnya dari Sumbar menembus harga Rp80.000 per kilo gram. Harga sebelumnya Rp80.000 juga tidak murah yakni Rp50.000/kg.Pedagang kebutuhan pokok di Pasar Limapuluh Pekanbaru, Anom (45) mengaku kenaikan tersebut dikarenakan minimnya pasokan akibat petani yang banyak gagal panen, dampak dari tingginya curah hujan beberapa waktu lalu.Melejit naiknya

Selengkapnya

Permintaan Pertalite di Riau Naik 25 Persen Selama Mudik Lebaran


Ekbis | Rabu 12 Juni 2019, 13:43 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Pertalite menjadi pilihan pemudik saat Idul Fitri 1440 H. Ini terbukti dengan adanya kenaikan konsumsi sebesar 25 persen atau setara 736 ribu liter per hari di Riau.Satgas Pertamina Marketing Operation Region (MOR) I membukukan peningkatan penyaluran BBM jenis pertalite dan bensin, dengan besaran bensin meningkat 14 persen saat periode mudik lebaran 1 - 6 Juni 2019. Sebaliknya penggunaan bahan bakar jenis diesel menurun 62 persen akibat pembatasan kendaraan berat selama

Selengkapnya

Libur Lebaran, Penumpang SSK II Pekabaru Anjlok Hingga 32 Persen


Ekbis | Rabu 12 Juni 2019, 10:35 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Jumlah pemudik yang menggunakan moda transportasi udara melalui Bandara Sultan Syarif Kasim (SSK II) Pekanbaru anjlok lebih dari 10 persen akibat dampak harga tiket mahal.M Iqbal Yudi Koordinator Posko angkutan lebaran Bandara SSK II Pekanbaru menjelaskan, secara keseluruhan data penumpang sejak h-7 sampai dengan h+6 Idul Fitri terjadi penurunan angkutan penumpang pesawat udara di SSK II sebesar 32 persen.Data selama H-7 hingga  H+2 lebaran, jumlah penumpang di

Selengkapnya

H + 6 Lebaran, Aktivitas Pasar Tradisional Pekanbaru Belum Normal


Ekbis | Rabu 12 Juni 2019, 09:43 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Hingga H + 6 lebaran Idul Fitri 1440 H, transaksi jual beli di beberapa pasar tradisional di Pekanbaru belum normal.Sebab, aktivitas masih sepi. Beberapa lapak jualan belum berjalan baik. Akibatnya, membuat harga sejumlah komoditi masih relatif tinggi.Berdasarkan pantauan baru sekitar 75 persen pedagang yang sudah berdagang kembali di kios maupun los yang ada. Para pedagang masih berlebaran dikampung halaman karena anak sekolah juga masih libur.Ujang pedagang di pasar

Selengkapnya

DAK Fisik Riau Tahap I Sudah Bisa Dicairkan


Ekbis | Rabu 12 Juni 2019, 08:00 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Dana alokasi khusus (DAK) fisik tahap I yang bersumber dari APBN 2019 senilai Rp 89,28 miliar untuk Riau sudah bisa dicairkan sesuai porsi persyaratan yang ditetapkan kementerian keuangan.Kepala Kantor Direktorat Jenderal Perbendaharaan Riau Tri Budhianto membenarkan, pemerintah sudah mengalokasikan sejumlah DAK bagi masing-masing kabupaten/kota, tahun ini khususnya kota pekanbaru mendapat alokasi Rp267 miliar untuk fisik dan nonfisik.Pencairan DAK dibagi kepada tiga

Selengkapnya

OJK Rilis 231 Pinjaman Online Ilegal


Ekbis | Rabu 29 Mei 2019, 06:43 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Otoritas Jasa Keuangan (OJK) merilis daftar 231 penyelenggara layanan pinjam meminjam uang berbasis teknologi informasi (fintech peer-to-peer lending) yang tidak memiliki izin (ilegal).Untuk itu konsumen diingatkan lebih berhati-hati sehubungan dengan maraknya penawaran selama bulan ramadhan sampai lebaran.Kepala OJK Riau Yusri menjelaskan, aktivitas 231 fintech peer-to-peer lending ilegal tersebut telah resmi diberhentikan tim satuan tugas penanganan dugaan tindakan

Selengkapnya

Bosch Didenda Rp 1,4 Triliun Atas Kecurangan Uji Emisi


Ekbis | Minggu 26 Mei 2019, 11:41 WIB

SULUHRIAU- Manufaktur pemasok komponen otomotif, Bosch telah setuju untuk membayar denda 90 juta euro (Rp 1,4 triliun) atas kecurangan dalam proses pengawasan uji emisi mobil. Pelanggaran yang dilakukan Bosch membuat merek mobil tertentu dapat lulus uji emisi.Pengujian standar emisi diesel memunculkan kecurangan di mana pembuat mobil menggunakan perangkat lunak sebagai kontrol manajemen mesin untuk mereduksi tingkat polusi. Jaksa penuntut mengatakan hal itu dapat dilakukan menggunakan teknologi

Selengkapnya

Kominfo Buka Akses Medsos, WA Sudah Bisa Kirim Foto-Video Lagi


Ekbis | Sabtu 25 Mei 2019, 14:38 WIB

SULUHRIAU- Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) membuka kembali akses media sosial. Masyarakat bisa kembali mengakses media sosial seperti semula."Selamat menggunakan internet dengan lancar tanpa hambatan kembali ya. Mari gunakan ruang siber ini untuk hal-hal yang positif aja. Happy weekend #SobatKom! #SemaiDamai," cuit akun resmi Kementerian Kominfo, seperti dilansir detikcom, Sabtu (25/5/2019).Dikonfirmasi terpisah, Pelaksana Tugas Kepala Humas Kementerian Kominfo Ferdinandus Setu

Selengkapnya

Pembatasan Akses Media Sosial Bikin Pedagang Online Merugi


Ekbis | Sabtu 25 Mei 2019, 06:13 WIB

SULUHRIAU- Majelis Ulama Indonesia angkat bicara mengenai pemerintah yang melakukan pembatasan akses jejaring media sosial untuk menekan informasi hoaks atau bohong pada saat aksi unjuk rasa (22/5/2019) lalu. Ketua Komisi Pemberdayaan Ekonomi Umat MUI Pusat, M Azrul Tanjung, menilai, dengan adanya pembatasan itu tentunya akan berdampak terhadap masalah perekonomian masyarakat terutama mereka yang berjualan melalui jejaring media sosial. "Mungkin yang tidak terpikirkan oleh pemerintah, dengan

Selengkapnya

Tiket Pesawat Masih Mahal,
Asita Riau Minta Pemerintah Tindak Tegas Maskapai tak Patuhi TBA


Ekbis | Jumat 24 Mei 2019, 10:17 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Pengusaha yang tergabung dalam Association Of The Idonesian Tours and Travel Agencies (Asita) Riau meminta pemerintah menindak tegas maskapai yang masih menjual tiket dengan harga tinggi. Karena saat ini harga masih mahal padahal pemerintah sudah mengeluarkan kebijakan penurunan harga tiket, tarif batas bawah (TBB) dipatok seharga 35% dari tarif batas atas (TBA).Ketua Asita Riau Dede Firmansyah berharap maskapai penerbangan patuh terhadap aturan yang sudah dikeluarkan

Selengkapnya

Nikmati Kenyamanan Berinternet Bersama 3


Ekbis | Selasa 21 Mei 2019, 14:04 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- 3 terus meningkatkan kualitas layanan demi pelanggan yang akan menikmati perjalanan mudik ke kampung halaman untuk merayakan Idul Fitri dapat terus nyaman berinternet di jaringan 3 Indonesia. 3 juga telah mempersiapkan perluasan kapasitas dan cakupan jaringan sejak awal tahun sebagai bagian dari ekspansi agresif 3 membangun 8.000 sites di tahun 2019. Lebih dari 50% BTS telah dibangun hingga akhir Mei di Pulau Jawa, Sumatra, Kalimantan dan Sulawesi. Dengan upaya ekspansi

Selengkapnya

Sudah Tahu Belum Berapa Harga 1 Motor MotoGP?, Huh!


Ekbis | Minggu 19 Mei 2019, 14:41 WIB

SULUHRIAU, Segudang teknologi canggih tersemat di dalam sebuah motor MotoGP. Tak heran kalau motor MotoGP bisa memiliki berlari super kencang di luar kecepatan motor pada umumnya. Dengan segudang teknologi canggih itu, detikers sudah tahu belum berapa harga satu motor MotoGP? Mengutip situs Box Repsol, Minggu (19/5/2019), biasanya satu motor MotoGP ditaksir memiliki harga sekitar 3 juta euro atau kalau dirupiahkan Rp 48,6 miliar. Apa sih yang membuatnya begitu mahal? Dimulai dari mesin. Mesin

Selengkapnya

Sepuluh Hari Ramadhan, Harga Telur dan Gula Masih Tinggi


Ekbis | Rabu 15 Mei 2019, 21:55 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru-Harga keperluan pokok hingga 10 hari ramadhan masih cenderung mengalami kenaikan. Bahkan harga telur dan gula pun masih tinggi.Salah seorang pedagang di pasar Lima Puluh Pekanbaru ,  Nina (40) mengatakan,  harga telur maupun gula perlahan naik sebelum puasa, hingga saat ini harga terus naik.Ukuran telur jumbo  per 10 butir harganya mencapai Rp16.000  dari yang semula Rp14.000.  Sementara untuk harga telur biasa per 10 butir kini sudah

Selengkapnya

Diserang Virus Spyware, WhatsApp Desak Pengguna Perbarui Sistem


Ekbis | Rabu 15 Mei 2019, 13:40 WIB

SULUHRIAU- Beberapa hari lalu, WhatsApp telah terinfeksi virus spyware canggih yang dapat masuk melalui fitur Voice Call dalam aplikasi. Disebutkan, malware dikirim ketika penyerang memanggil perangkat target dan itu menginfeksi tidak peduli mereka menjawab atau tidak.Untungnya, platform perpesanan milik Facebook ini dengan cepat menyelesaikan masalah tersebut. Namun, WhatsApp tetap mendesak agar semua pengguna untuk melakukan pembaruan ke versi terbaru yang disediakan di Google Play Store atau

Selengkapnya

Berkah Ramadhan, Penghasilan Pedagang Kelapa Muda Bisa Capai Rp1,8 Juta/hari


Ekbis | Minggu 12 Mei 2019, 15:36 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Selama ramdahan, pedagang kelapa muda menangguk untung. Omsetnya pantastis, bisa mencapai Rp1,8 juta per hari.Berbincang-bincang dengan salah seorang pedagan kelapa muda, di Jl HR Soebrantas, Panam, Rapi (45) hasil penjualan kelapa muda selama ramadhan naik dibanding hari biasanya."Per hari bisa terjual kurang lebih 150 buah kelapa. Satu bungkus kelapa muda seharga Rp12.000," katanya.Maka bisa diperkirakan berapa penghasilan pedagang ini selama sebulan. Luar biasa

Selengkapnya

Harga Daging Sapi di Pekanbaru Rp130.000/Kg


Ekbis | Jumat 10 Mei 2019, 09:07 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Harga daging sapi di pasar tradisonal Pekanbaru jelang ramadhan kamarin, sempat mengalami kenaikan hingga Rp140.000/kg.Namun, saat ini harga daging sapi Rp130.000/Kg. Harga ini masih relatif tinggi, jika dibanding sebelum jelang lebaran dan lebaran Rp110.000/kg.Salah seorang pedagang daging di Pasar Pagi Arengka, Ainul Safwan mengatakan, harga nolmal daging sapi Rp100.000-Rp110.000/kg.Harga ini dipengaruhi daya beli dan kebutuhan. Diperkirakan harga daging ini kembali akan

Selengkapnya

Bolehkah Ruang Mesin Disemprot Kompresor saat Ganti Oli Motor?


Ekbis | Selasa 07 Mei 2019, 09:52 WIB

SULUHRIAU- Mengganti oli mesin jadi perawatan rutin yang harus dilakukan setiap pemilik kendaraan. Jika mengacu pada jarak tempuh, oli mesin harus diganti setiap interval 3.000-4.000 km. Jika detikers mengganti oli mesin di bengkel umum, pasti pernah melihat ruang mesin disemprot angin bertekanan dari mesin kompresor.Tujuannya memang baik, mekanik ingin memastikan agar seluruh sisa oli di bak karter kopling keluar semua, termasuk kerak dan kotorannya. Dengan begitu, oli yang masuk ke mesin

Selengkapnya

Lifting Migas Turun Perparah Kontraksi Ekonomi Riau


Ekbis | Rabu 01 Mei 2019, 15:09 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Penurunan lifting minyak dan gas (migas) perparah kontraksi ekonomi Riau. Penurunan lifting minyak dan gas yang terjadi dalam beberapa tahun terakhir.  Kondisi ini diperparah pula harga komoditas global yang tidak kunjung membaik.Hal itu dikatakan Kepala Divisi Advisory dan Pengembangan Ekonomi Bank Indonesia (BI) Kantor Perwakilan Riau, Irwan Mulawarman, Selasa (30/4/2019), saat diseminasi kajian ekonomi dan keuangan regional Provinsi Riau mengatakan 3 faktor utama

Selengkapnya

Modifikasi Motor di Pekanbaru Nggak Asal-asalan


Ekbis | Senin 29 April 2019, 09:55 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Tercatat 221 modifikator tumpah ruah di Mal SKA Pekanbaru Riau, mereka beradu kreativitas untuk menjadi jawara di Honda Modification Contest (HMC) 2019 regional. Juri melihat, perkembangan para peserta modifikasi Pekanbaru semakin baik dan tanpa menghilangkan aspek keselamatan."Tahun ini luar biasa (builder Pekanbaru) saya bilang nggak ada motor yang istilahnya asal jadi. Apalagi di kelas Community Touring, itu kan motor yang memang daily use, mereka menyelesaikannya

Selengkapnya

Angkot Suzuki Kini Pakai Mesin Ertiga


Ekbis | Minggu 28 April 2019, 11:54 WIB

SULUHRIAU- PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) secara resmi melakukan premiere Suzuki New Carry Pickup Pada pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2019 di JiExpo Kemayoran, Jakarta Pusat. Menariknya mobil komersial itu menggunakan mesin dari mobil penumpang keluarga Ertiga.Tentunya sebagai sebuah kendaraan komersial, Suzuki New Carry Pickup dapat disesuaikan dengan berbagai macam kebutuhan, mulai dari angkutan kota (angkot), mobil box, ambulance, dan tentunya pikap biasa.Meskipun

Selengkapnya

Jelang Ramadhan, Stok Pangan Aman


Ekbis | Minggu 28 April 2019, 11:18 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Lebih kurang sepekan jelang ramadhan, ketersediaan pasokan pangan menjadi sorotan publik.Sebab ketersediaan pasokan pangan pada ramadhan dan lebaran menjadi penentu stabilitas harga pangan.Namun, pihak Kementerian Perdagangan memastikan stok pangan aman.Dirjen Perdagangan Dalam Negei, Tjahya Widayanti di Pekanbaru akhir pekan ini mengatakan, pihaknya terus berupaya melakukan kegiatan ketersediaan pasokan dan stabilisasi harga (KPSH) di seluruh wilayah Indonesia.Hal

Selengkapnya

Masa Pemilu, Permintaan Uang Tunai di Riau Melonjak


Ekbis | Minggu 28 April 2019, 11:06 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Bank Indonesia (BI) Perwakilan Riau mencatat, selama pelaksanaan pemilu 2019, permintaan uang tunai di Riau melonjak.  Tingginya permintaan uang tunai terjadi menjelang hari pemungutan suara pemilu serentak 2019 dan sehari setelahnya. Padahal sebelumnya, tidak biasanya. Hal itu dikatakan Deputi Perwakilan Bank Indonesia (BI) Riau Irwan mulawarman di Pekanbaru. "Peningkatakan jumlah uang keluar (outflow) dilakukan perbankan mulai H-2 pemungutan suara pada 17 April dan

Selengkapnya

Pertamina Jamin Pasokan LPG di Riau Aman Menjelang Ramadhan 1440 H


Ekbis | Jumat 26 April 2019, 20:23 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Pasokan gas LPG baik subsidi maupun nonsubsidi di Riau dijamin dapat memenuhi permintaan dari masyarakat yang cenderung meningkat jelang ramadhan 1440 H. Ritel Marketing Region I PT Pertamina (Persero) Sumatra Bagian Utara (Sumbagut) wibowo mengatakan, peningkatan konsumsi LPG di Riau diperkirakan mencapai 3%-9% selama Ramadhan dan Idul Fitri.LPG Pso diperkirakan naik sekitar 9%, sedangkan LPG nonsubsidi sekitar 3%. Biasanya, lonjakan akan terjadi mendekati hari Raya

Selengkapnya

Beli Mobil Ini, Enggak Perlu Keluar Uang Buat Bensin


Ekbis | Jumat 26 April 2019, 12:01 WIB

SULUHRIAU- Untuk meramaikan Indonesia Internasional Motor Show 2019, BMW Group Indonesia merilis All New Z4 Roadster. Selain itu, produsen mobil asal Jerman tersebut juga memberikan beragam promo menarik.Bekerja sama dengan Shell Indonesia, pengunjung yang memboyong BMW seri 5 dan seri 7 akan mendapatkan bahan bakar Shell V-Power gratis, selama satu tahun. Seperti yang disampaikan Direktur Retail Shell Indonesia Wahyu Indrawanto."Program eksklusif, gratis satu tahun bahan bakar bagi pelanggan

Selengkapnya

Motor Listrik Nasional Gesits Jadi Meluncur Besok


Ekbis | Rabu 24 April 2019, 10:00 WIB

SULUHRIAU- Setelah beberapa bulan tertunda, motor listrik nasional Gesits akhirnya akan meluncur di Jakarta di pagelaran Indonesia International Motor Show (IIMS) yang rencananya akan dibuka Presiden Joko Widodo, Kamis (25/4/2019) besok.Gesits terlihat dalam daftar merek peserta IIMS yang melakukan jumpa pers peluncuran produk di IIMS. Gesits awalnya direncanakan meluncur pada 17 Agustus lalu namun batal. Menurut CEO PT Gesits Technologies Indo Harun Sjech, memproduksi motor listrik nasional

Selengkapnya

Fluktuasi Harga Bawang Putih Sangat Tajam, Suplier Kurangi Stok Barang


Ekbis | Rabu 24 April 2019, 08:46 WIB

SULUHRIAU- Jelang ramadhan, fluktuasi harga bawang putih sangat tajam. Setelah melonjak hingga 100 persen, harga turun beberapa hari, namun naik lagi. Kondisi ini membuat suplier bawang putih di Kota Blitar mengurangi kulakan stoknya. Dikutip dari detikcom,  di Pasar Legi Kota Blitar, harga bawang putih import normalnya di kisaran Rp 20 ribu/kg. Namun pada H-2 Pemilu tiba-tiba melonjak sampai 100 persen hingga di harga Rp 42 ribu/kg. Melonjaknya harga itu bertahan selama 5 hari, karena H+3

Selengkapnya

Peserta Tanya Kenapa Logo Uang RI ini Mirip Palu Arit
Antusias, Pedagang Ikuti Sosialiasi Pencegahan Uang Palsu Digelar Kesbangpol Pekanbaru


Ekbis | Selasa 23 April 2019, 12:12 WIB

SULUHRIAU, Pekanbaru- Sosialisasi pencegahan uang palsu digelar Badan Kesabngpol Pekanbaru antusias diikuti peserta yang notabene pedagang kecil menengah.Sosialisasi diikuti 100 peserta yang digelar Selasa (23/4/2019) di aula Kantor Kesbangpol Jl Arifin Ahmad.Badan Kesbangpol dalam sosialisasi ini menggandeng pihak Bank Indonesi (BI) Perwakilan Riau dan pihak Polresta Pekanbaru. Acara dibuka Kaban Kesbangpol Pekanbaru, M Yusuf M.Pd didampingi Kabid Kewaspadaan Kesbangpol Inang Tati Dewi.

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Jelang Masa Akhir Tahapan Pemilu 2024, KPU Riau Gelar FGD Penyusunan Laporan Evaluasi
02 Pastikan Keamanan Penetapan Paslon Bupati-Wabup, Kapolres Kampar Cek Kesiapan di KPU
03 Dua Alumni SMA Olahraga Riau Atlet Ski Air Sabet 1 Emas dan 1 Perak di PON 2024
04 Bupati NatunaTerima Penghargaan Inovasi Membangun Negeri 2024 dari tvOne
05 Sebanyak 24 Pemilik Sasana Tinju di Kota Pekanbaru Dukung Edy-Bibra
06 Sadis, Pelaku Sekap Gadis Penjual Goreng dengan Mulut Tertutup Dibawa ke Atas Bukit, Diperkosa dan Dikubur
07 Dimangsa, Kepala Kakek 68 Tahun di Rohil Ditemukan Dalam Perut Buaya
08 Kapolda Apresiasi Cipayung Plus Riau Dukung Pilkada Damai-Gembira 2024
09 Disergap Satnarkoba Polres Kampar, Warga Muara Jalai tidak Berkutik
10 Bersama Personil TNI, Lapas KLS IIB Pasir Pengaraian Lakukan Perawatan Senjata Api
11 Gedung Tiga Dinas di Komplek Perkantoran Pemko Pekanbaru Tenayan Raya Terbakar Hebat
12 Tim Formatur Hasil Kongres II SMSI Rampungkan Penyusunan Kepengurusan Periode 2024-2029
13 Kapolres Kampar Gelar Coffee Morning dengan KPU-Bawaslu serta Papaslon Bupati- Wakil Bupati Kampar
14 Solusi Tuntaskan Stunting, Pemrov Riau Jamin Ketersediaan Air Bersih dan Sanitasi yang Baik Bagi Warga
15 Hafit Syukri: Pasangan Indah Sangat Cocok Pimpin Rohul
16 KPU Kampar Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan DPT Pilkada Serentak 2024
17 Hukum Bank ASI Dalam Presfektif Hukum Islam
18 11 Hari Pelarian, Pelaku Pembunuhan Gadis Penjual Goreng Akhirnya Ditangkap dan Digelandang Polisi
19 KPU Kampar Gelar Rakor Persiapan Tahapan Kampanye dan Dana Kampanye Pilkada 2024
20 DPRD Riau Periode 2024-2025 Bentuk 8 Fraksi, PPP dan PAN Bergabung
21 HPN Tahun 2025 Ditetapkan di Provinsi Riau
22 FKUB Pekanbaru Sambut Hangat Silaturrahmi Bapaslon Wako-Wawako IDAMAN
 
Redaksi | Indeks Berita
Disclaimer | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik
© SuluhRiau.com | Pencerahan Bagi Masyarakat